PROFIL

RENDY “NDARBOY GENK”: 2016-an Saya Sudah ke Piala Raja, Burung Digendong Naik Motor

Jumat, 10 Mei 2024

Dalam satu tahun terakhir ini, nama Ndarboy kerap menghiasi data juara lomba burung. Ini memang Ndarboy yang kita kenal sebagai salah satu superstar dangdut kekinian dengan lagu-lagu berbahasa jawa. Bagaimana bisa ia juga menjadi pelomba murai batu ...

DATA PEMESAN TIKET SOLO FAIR BATTLE: Banyak Kelas, Termasuk Kelas Utama, Sudah Masuk Daftar Tunggu

Masih sekitar 8 hari, banyak kelas di gelaran Solo Fair Battle (5/2) sudah masuk daftar tunggu, melewati kuota maksimal 24-G. Kelas utama 2,2 juta 16-G juga sudah masuk daftar tunggu.


BAH LILIK-EDO BALONG SF SOLO: Ingin Jajal Event Prestis Ibu Kota, Mengapa Pilihannya ke 3M Masterpiece Arena?

Sudah lama Bah Lilik dari Balong SF Solo, ingin lomba jauh ke Ibu Kota. Tentu saja milih ke event yang cukup bergengsi, gantangan yang viral. Keinginan itu akan segera kesampaian, Bah Lilik bersama sang anak Edo siap melawat ke laga 3M – Masterpiece Are


20th JOGJA ISTIMEWA: Hanya Main 1 Lapangan, Simak Sejumlah Keistimewaannya

20th Jogja Istimewa, event yang sudah melegenda (dulu bernama Valentine) akan kembali digelar pada 12 Februari 2023. Lokasi kembali ke Lapangan Pemda Sleman, setelah sebelumnya sempat bergeser ke Bantul. Mengapa hanya 1 lapangan?


DATA PESERTA MAHAKARYA VIKING ARENA: 15 Sesi Semua Full, Lanjut Road Show Pertama ke Masterpiece Arena

Panitia Mahakarya Viking Arena, (29 Januari) baru saja merilis daftar calon peserta. Dari 15 kelas yang akan digelar, baik itu jenis murai batu, cucak hijau, hingga kacer, secara umum sudah full semua, menyisakan 1 tiket kelas Kacer Golden 550K.


TUGU MUDA CUP FEAT VLO, #6: MB Suro + VIDIO, Bikin Dunia Breeding Pekalongan Makin Berkibar

Mengikuti event besar dan prestis, semakin menjadi tradisi bagi H. Cmoex dari Pekalongan. Perfoma dan kualitas, tak perlu diragukan lagi, meski dalam sejumlah kesempatan dewi fortuna kurang merapat kepadanya. Toh itu tak mematahkan semangatnya.


TUGU MUDA CUP FEAT VLO TEAM, #5: MB Satria, Si Spesialis Kelas Utama yang Kembali Mengancam, Simak Event Berikut yang Siap Digoyang

Satria bukanlah nama baru. Sudah sering prestasi naik podium lintas EO, lintas blok. Bahkan, banyak yang menjulukinya sebagai spesialis kelas utama! Ke mana selama ini kok lama tak muncul hingga menggebrak Tugu Muda Cup feat Vlo Team Semarang (15/1)?


DATA PEMESAN ANNIVERSARY GANTANGAN KRAJAN: 171 Nomor Urut, Batas Akhir Bongkar Minggu Jam 09.30

Hingga hari Sabtu 21 Januari pagi, data pemesan yang sudah direkap dan diverifikasi sudah mencapai nomor urut 171. Terdapat 44 nama yang belum menyelesaikan/melunasi administrasi. Pengambilan kupon dan pembelian langsung dilayani mulai Sabtu sore jam 17.0


TUGU MUDA CUP FEAT VLO, #4: Mengulang Prestasi di Samurai, Cendet Pelor Mas Borong Juara, Lanjut Pati Cendet Party dan Jogja Istimewa

Satu pekan, turun di dua event prestisius, Soft Launching Samurai Karanganyar (8/1) dan Tugu Muda Cup feat Vlo Team bersama PBI Semarang (15/1). Di Samurai, 3 kali peringkat 3, kemudian di Tugu Muda kembali naik podium 3, 3, 3, dan 4.


PIALA RATU GUSTI KANJENG RATU CONDROKIRONO, #1: Bersaing dengan CH Siluman, Brahma yang Baru Selesai Mabung Langsung Melambung

Piala Ratu GKR Condrokirono sudah terlaksana pada Minggu, 15 Januari 2023. Kicau mania lokal Yogyakarta tampak mendominasi, meski dihadiri pula dari luar kota seperti Klaten, Muntilan, Magelang, Temanggung.


TUGU MUDA FEAT VLO CUP, #3: Cerita Yopie Merasa Terkesan Bisa Kembali Nostalgia dan Silaturahmi di Lomba Burung

Cukup lama Yopie dari Purbalingga tidak menampakkan diri di lomba burung. Entah sudah berapa tahun, jauh sebelum masa pandemi seperti hilang ditelan bumi. Seperti tiba-tiba, Yopie hadir ke Tugu Muda Cup feat Vlo Team di Semarang, Minggu 15 Januari.



TUGU MUDA CUP FEAT VLO TEAM, #2: Lebih Dekat dengan Pungki AL-1, Peraih Juara Umum SF

Mungkin banyak kicaumania yang hadir di Tugu Muda Cup feat Vlo Team, 15 Januari di Yonif 400 Raider, belum begitu familiar dengan sosok Pungki AL-1. Hadir sejak pagi sebelum lomba dimulai, kemudian duduk di podium kehormatan.


TUGU MUDA CUP FEAT VLO: Aniser’s Jogja Bersiap Menyerbu, Pengambilan Tiket Sore mulai Jam 16.00

Rombongan besar Aniser’s Jogja siap melawat ke Tugu Muda Cup Feat Vlo Team, Minggu 15 Januari 2023. Meski berharap burung tampil dan meraih prestasi terbaik, target utama tetap silaturahmi terutama dengan sesama anis merah mania.


MURAI BATU MESSI: Tampil Perdana Pas Final Piala Dunia, Tipe Penyerang, Penari, Sekaligus Penyanyi + VIDIO

Nama Messi, lumayan ramai jadi bahan pembicaraan di kalangan kicaumania, khususnya murai mania. Burung ini baru saja merebut juara di salah satu kelas Soft Launching Samurai, dan siap turun lagi di PMM feat PKM Brebes (15/1).


SOFT LAUNCHING SAMURAI, #2: Tempat Kumpul Murai Batu Mewah, Badai Twister Menggila, Malika Reborn dan Basudewo Unjuk Kualitas + VIDIO

Tampil sangat memukau dan mencuri perhatian juri, murai batu Badai Twister milik Wawan Setiadi (WS team) lagi-lagi borong juara di gelaran Samurai feat Dewa 99, Minggu 08 Januari 2023. Lomba yang kondusif dari awal sampai akhir.


DAFTAR NAMA DAN NO. URUT PEMESAN TUGU MUDA CUP FEAT VLO TEAM: Catat, Lomba Dimulai Jam 08.30 Tepat

Tiket kelas yang main di sesi-sesi awal sudah penuh, terjual semua. Panitia memastikan lomba akan dimulai tepat waktu, 08.30. Tertinggal risiko sendiri. Data nama dan nomor urut pemesanan bisa disimak di bawah berita ini.


BROSUR DAN JADWAL TERBARU PMM FEAT PKM BREBES: Antusiasme Makin Tinggi, Selain Pantura Tengah-Barat, Jakarta dan Jogja juga Hadir

Gelaran PMM feat PKM yang akan berlangsung pada 15 Januari 2023 di Rest Area Heritage Banjaratna (KM 260 B). Mudah diakses langsung dari tol arah barat (arah Jakarta), dari jalur biasa non tol pun bisa. Kicaumania Pantura menyambut dengan gegap gempita.


SOFT LAUNCHING SAMURAI, #1: Panitia Menanggapi Cukup Satu Kata, Terharu!

Grand Sondokoro menjelang sore. Sesi demi sesi sudah berjalan sekitar ¾ dari seluruh kelas. Cuaca cerah, lomba pun terjaga kondusivitasnya. Sejumlah member yang ikut menjadi panitia pun menunjukkan raut lega.


MARMER CUP 2 FEAT BAROMETER: Awal Tahun Banyak Event Besar, Event Ini Tetap Ramai dan Diikuti Pemain Besar

Minggu, 8 Januari besuk, sepertinya akan banyak pilihan lomba bagi kicaumania seputar Ibu Kota Jakarta, seperti Tangerang di sisi barat, Bogor di sisi selatan, Bekasi di sisi timur. Salah satu yang akan mengisi adalah Marmer Cup 2 bersama Barometer Indone


RAPAT PEMANTAPAN PIALA BUPATI SIDOARJO: Mendapat Dukungan Penuh dari Pemkab Hingga Anggota Dewan

Lomba Burung Berkicau Piala Bupati Sidoarjo yang akan berlangsung pada hari Minggu, 08 Januari 2023 di Parkir Timur GOR Delta Sidoarjo, mendapat dukungan penuh dari Pemkab kota Udang hingga Anggota Dewan.


DATA PEMESAN SOFT LAUNCHING SAMURAI: Calon Peserta Disaring, Masuk Daftar Tunggu, Sudah Pesan tapi Nama Belum Tercantum?

Panitia Soft Launching Samurai yang akan digelar besuk Minggu 8 Januari di Grand Sondokoro Karanganyar, merilis data nama calon peserta, baik nama berdasarkan nomor urut pemesannya, maupun per kelas yang dibuka. Calon peserta disaring lebih dulu.


MINGGU INI

AGENDA TERDEKAT

Developed by JogjaCamp