Untuk data juara tahun 2017 dan sebelumnya, KLIK DI SINI
Hanya memainkan kelas cendet, tapi gelaran bertajuk Cendeters Plat AG, yang berlokasi di gantangan Platinum Class, Minggu, 1 Oktober 2023, terasa istimewa. Para cendeters dari berbagai daerah kumpul di sini. ...
Sogon Rudra menjadi satu-satunya jawara yang bisa meraih dua kemenangan pada latber rutin New RGN Kodam V Brawijaya Surabaya Minggu, 1 Oktober 2023. Sementara pada sesi yang lain tidak ada jawara yang tampil konsisten, ...
Gelaran The Sultan road show yang kedua kerja bareng dengan The King's KRS Enterprise di Jalan Karangsono, Kanigoro - Blitar Minggu, 1 Oktober 2023 mampu dibanjiri oleh sahabat Sultan dari wilayah Blitar, Tulungagung, Kediri dan Malang.
Gelaran Jambore Cucak Hijau Indonesia Raya yang di gelar di gantangan Dewa 99 Medaeng Sidoarjo, pada hari Minggu, 01 Oktober 2023 berjalan dengan sukses dan meriah. Sebanyak 21 kelas sukses tergelar.
Bertempat di desa Sambilawang, Dlanggu – Mojokerto, hari Minggu, 01 Oktober 2023, gelaran KTM CUP 2 FEAT DAYANG SUMBI REBORN diserbu pemain Murai batu. Dengan format full G24 kelas murai batu naik sampai 7 sesi, bahkan sampai dibuka kelas ....
Forkopinda Lamongan Cup feat SKM sukses digelar di Lapangan Tembak Jotosanur Lamongan, hari Minggu (01/10). Antusias kicau mania dari luar kota maupun sampai luar pulau ikut serta dalamn memeriahkan gelaran sampai sesi terakhir berjalan.
Rara gaco Lucky Goza mampu meraih hasil hatrik di kelas cucak hijau pada laga amal bertajuk SIS SF Bangkit feat Bintang 9 di gantangan Laza, Sidotopo Wetan, Surabaya dan berhasil menyabet gelar cucak hijau terbaik.
MB Fong Jin kembali menggebrak dengan tampil edan dan meraih juara satu di sesi utama. Cendet Hokage double winner setelah tempo hari juga nyeri di PB dimoro.
Baru selesai mabung pertama, Tsunami langsung tampil mewah di gelaran Jum’at Berkah Wonk Lawas, hari Jum’at (29/9). Berbagai bonus dari Jum’at Berkah Wonk Lawas membuat daya tarik para kicau mania untuk mengikutkan gacoannya setiap sesi berlangsung.
Gelaran New Pendawa Enterprise feat RPG Sangkar berlangsung meriah pada hari Kamis, 28 September 2023. Event yang berlangsung di gantangan Bumiayu BC ini diwarnai dengan pembagian beragam doorprice, saweran, dan bonus sangkar. Berikut ini data juaranya.
Lomba perdana SMART (Silaturahmi Murai Akar Rumput) kerja bareng dengan gantangan SKM Koblen, komunitas yang digawangi oleh Gus Sufi sukses menggelar lomba pertamanya pada hari Kamis, 28 September 2023.
Murai batu Teno milik Ipunk dari BKM Community dan cucak hijau Sate milik Yudhi dari Ijo Koplak, sama-sama bisa menggondol dua kemenangan pada latber rutin New RGN Kodam V Brawijaya Surabaya, Kamis, 28 September 2023.
Ingin main love bird dengan jumlah peserta yang ramai, datanglah ke SKMM TBI Mojokerto. Di gantangan ini kelas love bird bisa naik 3 sesi sampai 4 sesi.
Gelaran kontes rutin Prasasti Festival Rakyat Murai Batu G24 pada Kamis, 28 September 2023 berlangsung aman dan tertib.
Gelaran Putra Candi Feat Team Luna, Minggu 24 September 2023, ditutup dengan menobatkan Showroom Al-Ba’asyir dan Antasari SF Samarinda menjadi Juara Umum.
Komunitas Murai Mania (KMM) mulai membuka pintu untuk berkolaborasi dengan pihak lain. Sudah terealisasi pada even KMM Feat Puzzle Bintaro (24/09). Dihadiri oleh seluruh pengurus KMM serta owner Puzzle Bintaro, Mr. Andreas Yan.
Sejumlah tokoh dari berbagai daerah tampak hadir di event 1st Anniversary Ronggolawe Solo Raya. Tampak Pak Kanjeng sesepuh Solo Raya, H. Sigit WMP, H. Suwadi, Pak Antok Kalasan, Fahmi Kobelco, Andri Bolang Ngawi, Budi Bogem Nganjuk, Mr. G Kebumen.
Gelaran perdana Anniversary KJ-Putri kerjabareng dengan juri-juri Dewa 99 di lapangan Dua Putra Surya Pamekasan Minggu, 24 September 2023 dihadiri banyak sekali kicaumania dari berbagai kota Jawa Timur.
Sahabat Seo Part 10 yang diadakan di gantangan BMS BC Mojokerto, Minggu, 24 September 2023 berjalan sukses. Lomba yang dikawal juri juri Satria Event Organizer ini hanya memainkan kelas cucak hijau dan murai batu.
AMM Fiesta (Anis dan Murai Mania) Bali, Minggu 24 September 2023 berlangsung meriah. Tak hanya dari Bali, datang juga dari luar pulau seperti Banyuwangi, merapat ke gantangan D’tukad, Kertalangu, Denpasar.
Digelar dalam rangka HUT TNI ke-78, even bertajuk Danlanud Cup Feat Avest yang bertempat di Landasan Udara Jenderal Besar Soedirman Wirasaba Purbalingga berlangsung lancar dan sukses. Gelaran ini, dihadiri burung-burung jawara papan atas.