PROFIL

ROAD SHOW RPM FEAT ASHA SOLO, #1: Baru Setahun, Mengapa RPM Bisa Berkembang Begitu Pesat?

Senin, 14 Oktober 2024

Asha Solo, menggandeng RPM menggelar event di Karanganyar. Kicaumania member dan umum, dari Jatim-Jateng-DIY, berbondong-bondong. Mengapa mereka begitu antusias mendatangi gelaran ini, sementara ada banyak EO masih bersusah payah memenuhi kuota peserta. ...

UPDATE DATA PEMESANAN TIKET SUPREMASI JOGJA ISTIMEWA: Ini yang Siap Meramaikan Pagelaran Agung

Tinggal satu pekan lagi, even akbar Supremasi Jogja Istimewa (11/2) akan digelar. Hawa persaingan menuju puncak juara pun semakin terasa. Ada yang bernada santai, ada pula yang garang mengobarkan perang. Ingat... yang “perang” hanya burungnya.


BIVER CUP V PASURUAN: Roda Gila, Mantili dan Parikesit Kuasai Kelas Love Bird, Dorce dan Jas Jus Nyeri

Markas Yon Zipur 10 Pasuruan kembali dipenuhi kicaumania, saat digelarnya even Biver Cup V pada Minggu, 4 Februari 2018. Menggunakan juri RI yang dipimpin langsung Mr. Imron, even tahunan ini kembali menyedot kicaumania dari dalam maupun luar kota.


KONTES PRESTASI SABTU MALAM BINTANG SEMBILAN BC: G-String dan Hinata Berebut Jadi Yang Terbaik

Kontes perdana Sabtu malam, 3 Februari 2018 di gantangan Bintang Sembilan Jl. Ketintang Barang Gg 3 (depan makam)disuguhi pertarungan ketat antara G-String dan Hinata. Keduanya bersaing ketat untuk menjadi yang terbaik di kelas love bird dewasa.


KONTES PRESTASI KEBOKICAK BC JOMBANG: Maharaja Kuasai Tahta, Manohara Tak Terbendung

Kehebatan kacer Maharaja kembali teruji di Kontes Prestasi Kebokicak BC. Gaco milik Andre ini mampu mengalahkan Sinden Murka, salah satu kacer terbaik yang meraih poin tertinggi di Liga Kebokicak BC Putaran V.


DATA JUARA AA AA BC CUP 1 BEKASI. MINGGU, 4 FEBRUARI 2018

Gelaran Aa Aa BC Cup 1, yang berlokasi di Lapangan Depsos Bekasi Timur, sukses digelar pada Minggu, 4 Februari 2018. Dalam even ini, murai batu Ketu milik Andy Owen sukses mencetak double winner dengan menjadi jawara di dua kelas paling bergengsi.


DATA JUARA HARMONI KEDIRI. MINGGU, 4 FEBRUARI 2018 (HASIL AKHIR)

Love bird Putri Dewi tampil menonjol di gelaran Harmoni Kediri Minggu, 04 Februari 2018. Dari data juara yang dimuat sampai saat ini, Putri Dewi nyaris meraih hatrik juara 1.


PIALA TEGAL BERSATU : CH Metrix Nyeri, LB Cantik Curi Perhatian, & MB Black Jack Makin Beringas

Aksi gemilang yang dipertontonkan cucak hijau Metrix sukses menjadikannya sebagai bintang lapangan di Piala Tegal Bersatu, Minggu 4 Februari 2018. Gacoan handal milik Lucky Alya/Simon ini sukses mencetak double winner.


KONTES PRESTASI ARBC FEBUARI: CH Naruto Nyaris Nyeri, LB Nonik Melejit

Cucak hijau Naruto milik Abah Sujud dari Goyang Family menjadi bintang dengan meraih juara BOB dan runner-up sekali pada sesi C pada kontes prestasi ARBC, Minggu 4 Febuari 2018, jalan Alas Malang Sambikerep Surabaya.


KONTES STB BC STONOBETEK: Kediri Menggeliat, Rege dan Zilong Berbagi Podium

Even Harmoni Cup pada 4 Februari kemarin, serta Ohara Cup yang bakal digelar 18 Februari mendatang adalah tanda kebangkitan Kicaumania Kediri. Imbasnya, arena STB di Pasar Burung Stonobetek Kediri kian ramai.


DATA JUARA AKBP BC KALIJUDAN SURABAYA, MINGGU 04 FEBRUARI 2018

Marwah milik Trasex dari MNC SBY tampil stabil dengan merebut 2 kali juara pertama dan sekali juara 3 di kelas love bird paud pada gelaran rutin AKBP BC feat BnR Kalijudan Surabaya, Minggu 4 Februari 2018.



KONTES PRESTASI ROMBO BC BANGIL-PASURUAN: Love Bird Durasi Istimewa Tumplek di Rombo BC

Pasuruan ternyata menyimpan sejuta love bird dahsyat. Tidak hanya di kelas Dewasa, di kelas Paud pun muncul gaco hebat. Kanjeng Mami andalan Athunk terpantau Super Istimewa saat tampil di Kontes Prestasi Rombo BC pada Jumat, 2 Februari.


SINGOPRONO CUP BOYOLALI : LB Kurcaci Kuatrik, Zero Nine SF dan Duta BOSS Juara Umum

Tampil prima dan gemilang, love bird Kurcaci milik Dobleh berhasil meraih empat kali podium pertama dan sekali runner up di Singoprono Cup Boyolali yang digelar pada Minggu, 4 Februari 2018. Zero Nine SF dan Duta BOSS keluar sebagai juara umum.


LAUNCHING PWS KLATEN : Sujud dan Casanova Menang Nyeri, Kresno Putro SF dan Duta Road To Jokowi Juara Umum

Murai batu Sujud dan love bird Casanova berhasil mencetak kemenangan nyeri di Launching Pesona Wedi Superstar pada Minggu, 4 Februari 2018. Meraih poin tertinggi di akhir lomba, Kresno Putro SF dan Duta Road To Jokowi keluar sebagai juara umum.


DPRD CUP III KARANGANYAR #2 : Bonci, Waka-Waka dan Rudal Antar AF Jepara BC Raih Juara Umum

Dominasi Bonci, Waka-Waka dan Rudal di kelas love bird DPRD Cup III Karanganyar mengantarkan AF Jepara yang dikawal langsung oleh Mr. Mi’an keluar sebagai juara umum BC. Raih podium pertama di kelas kenari dan pleci, KPBIP di luar dugaan keluar sebagai


KONTES PRESTASI GARDA BC JOMBANG: Hujan, Banjir T-shirt dan Hadiah Utama 4 Kelas Keluar

Garda BC terus berinovasi untuk menyuguhkan kemasan lomba yang memanjakan peserta. Salah satunya adalah bonus t-shirt untuk kelas utama. Hasilnya, meskipun diguyur hujan Kicaumania tetap antusias.


KONTES PRESTASI PEGANDEN BC RI GRESIK: Wu Tai Long Hatrik, Rara JR dan Pacman Nyeri

Love bird Wu Tai Long sukses hatrik di kelas dewasa pada Latpres Peganden BC RI hari Jum’at 2 Febuari 2018. Sedangkan love bird Rara Jr tampil konsisten dengan meraih nyeri (termasuk BOB Balibu), runner up sekali dan urutan ketiga sekali.


DATA JUARA DPRD CUP III KARANGANYAR, MINGGU 4 FEBRUARI 2018

Love bird Bonci, Gading, Waka-Waka dan Rudal berbagi gelar juara di DPRD Cup III Karanganyar. KBPIP SF dan AF Jepara BC keluar sebagai juara umum.


PIALA WANGKRING KOENA FT BBC BANYUMAS #1: Dihadiri Sejumlah Tokoh dan Komunitas Burung, Lomba Berjalan Lancar dan Meriah

Dihadiri sejumlah tokoh lintas kota dan berbagai komunitas burung, even bertajuk Piala Wangkring Koena feat 3th Anniversary BBC Banyumas yang digelar Minggu, 4 Februari 2018 di Alun-Alun Banyumas berjalan lancar dan meriah.


AA AA BC CUP 1 BEKASI #1: MB Ketu Borong Juara di Dua Kelas Utama

Aksi murai batu Ketu menuai pujian saat tampil dalam even Aa Aa BC Cup 1, yang berlokasi di Halaman Depsos Bekasi Timur, 4 Februari 2018. Dua kali tampil di kelas utama, Ketu sukses 2 kali memboyong juara 1.


HARMONI KEDIRI #1: Dipantau Langsung Walikota Kediri, Anis XO Buka Kemenangan

Berlokasi di Taman Wisata Goa Selomangkleng, even Harmoni Kediri digelar hari ini, Minggu, 4 Februari 2018. Selain dihadiri Ir. Heru selaku Ketua PBI Cabang Kediri, even ini juga dipantau langsung oleh Walikota Kediri, Abdullah Abu Bakar, SE.


MINGGU INI

AGENDA TERDEKAT

Developed by JogjaCamp