Selasa, 15 Oktober 2024

...

H MOMON BANDUNG: Takut Menjadi Burung Nasional, LB Grandong Tak Pernah Diajak ke Even Akbar

Jika kebanyakan kicaumania ingin menang di even akbar, berbeda halnya dengan H. Momon Bandung, pemilik love bird handal bernama Grandong. Ia tidak mau membawa burungnya ke even-even bergengsi dan lebih memilih ikut lomba setingkat latber dan latpres.


KONTES SUBDENPOM BC JEMBER : Konslet Vs Fighter, Te Ote Bisa Dikalahkan Rasa Rasa

Arena Subdenpom Jember pada hari Rabu, 11 Juli 2018 menjadi ajang pembuktian bahwa love bird fekter tidak selamanya harus takut dengan love bird konslet. Rasa-Rasa membuktikannya dengan menjegal dominasi Te Ote.


KAPOLRESTABES SURABAYA CUP #3: Tampil Perdana, MB Pangeran Langsung Juara, Diponegoro Team Siap Gelar Lomba

Pangeran langsung membanggakan sang pemilik Anang karena penampilan perdananya langsung merebut gelar juara pertama kelas utama murai batu A dan juara 2 di kelas BOB pada even Kapolrestabes Surabaya Cup, Minggu 08 Juli 2018 di gantangan BnR Koblen.


PAPOE PUNOKAWAN MOJOKERTO: Juri yang Dipercaya Menggelola Beberapa Gantangan

Menggelola gantangan bisa dibilang susah-susah gampang. Karena banyak kompetitor, untuk bisa eksis dibutuhkan trik khusus dan arsitek handal. Inilah rahasia Papoe Punokawan, seorang juri yang dipercaya menggelola beberapa gantangan.


ZOEL BAKUNG JAMBI : Makin Tua Makin Menjadi, Kacer Bajing Ireng Terus Cetak Prestasi

Makin tua makin menjadi. Itulah gambaran kacer Bajing Ireng. Meskipun nafasnya sudah tua, kacer Bajing Ireng masih layak diperhitungkan. Di even RBJ Cup Jambi, Minggu 8 Juli 2018, gaco andalan Zoel Bakung ini nyaris hatrik.


KONTES KUNJANG BC KEDIRI : LB Sepor Nyaris Nyeri, CH Semprul Bangkit Mengejar Prestasi

LB Sepor berhasil meraih podium emas di sesi A, namun turun satu peringkat di sesi B. CH Semprul yang di sesi A belum panas dengan duduk di posisi 3, di sesi B bangkit mengejar hingga berada di posisi 1.


KONTES AM BC MOJOSARI : Mantan Drag Biker Jadi Joki Love Bird

Jalan hidup seseorang memang tidak bisa ditebak. Contohnya Saiful Thole, mantan drag biker nasional yang juga pembalap liar ternama ini, kini beralih balapan ngekek. Saiful Thole terpantau merapat di Arena AM BC Mojosari.


MB BARON MILIK HENDY JAMBI : Tampil Dominan di RBJ Cup, Bukukan Double Winner

Nama Baron kembali eksis. Setelah 2 tahun lalu malang melintang di even-even regional dan nasional, murai batu andalan Hendy Jambi ini muncul di RBJ Cup Jambi, Minggu (8/7). Di even ini, Baron mencetak double winner.


KONTES MBC JOGJA : LB Alonso Kokoh di Puncak Juara, LB Emen Tebar Ancaman, CH Neymar Makin Prima

Kontes MBC (Mataram Bird Community) pada hari Rabu (11/7) menjadi ajang pembuktian Alonso sebagai langganan juara. Ada pun Emen semakin menebar ancaman sebagai love bird prosfek. Sementara itu, Neymar makin menunjukkan performanya.


SUMBER PUCUNG CUP I MALANG #8: Kacer Trinil Tampil Menawan, LB Movistar Ditawar 240 Juta

Kacer Trinil tampil gemilang dan menjadi sorotan para kicaumania saat berlaga di gelaran Sumber Pucung Cup I Malang (8/7). Sedangkan di kelas love bird, Movistar mampu memberi perlawanan di tengah gempuran love bird papan atas.



SUMBER PUCUNG CUP I MALANG #7 : Pertarungan LB Terbaik Blok Timur dan Blok Tengah, Kustono Vs Hokky Chan, Siapa Terbaik?

Gelaran Sumber Pucung Cup 1 Malang yang terselenggara pada 8 Juli 2018, menjadi gelaran yang penuh gengsi di semua kelasnya. Termasuk di kelas love bird pertarungan Hokky Chan dan Kustono. Siapakah yang terbaik?


SUMBER PUCUNG CUP I MALANG #6: Pachenko dari Solo Bersinar di Kelas Love Bird dan Ini Rahasianya?

Pachenko bersinar pada even Sumber Pucung Cup I di kelas love bird dengan merebut 5 gelar, tiga diantaranya menjadi juara pertama, sekali juara 2 dan menempati posisi ke tujuh. Pengen tahu rahasianya?


SUMBER PUCUNG CUP I MALANG #5: Upin Ipin Berkibar di Kelas Hwamei

Upin Ipin gaco Benyamin Fergusson dari Kombi Surabaya nyaris merebut hasil nyeri di kelas hwamei pada even Sumber Pucung Cup I Malang, Minggu 8 Juli.


BOYOLALI CUP 4: Andalkan Kekuatan Silaturahmi, Lebih 1.000 Tiket Sudah Terpesan

Gelaran akbar Boyolali Cup tinggal beberapa hari lagi. Semua persiapan hingga hal-hal detil dipastikan sudah beres, termasuk petunjuk jalan menuju lokasi. Lomba juga dipastikan akan dimulai jam 11 tepat.


LB BOM BOM MILIK ARMANSYAH JAMBI : Nyaris Nyeri di RBJ Cup, Siap Berlanjut di Prescup V

Selain terkenal sebagai gudangnya kacer dan murai batu papan atas, kini Jambi mulai dikenal sebagai gudangnya love bird handal. Salah satunya adalah lewat kehadiran Bom Bom. Siapakah dia dan bagaimana aksinya?


RENY AGUSTINA, JURI RANGKAP MODEL : Berkat Jadi Juri Lomba Burung Ia Bisa Keliling Indonesia

Reny Agustina (25), juri imut ini sudah bersuami dan mempunyai momongan, namun penampilannya masih terlihat ABG. Soal pengalaman, tidak diragukan lagi. Ia pernah keliling Indonesia untuk panggilan menjadi juri.


PURWODADI AWARD 2 : Hanya Main 22 Kelas, Semua Tanpa Potongan

Kemasan yang ditawarkan oleh Gus Sholah dan kawan-kawan dalam gelaran Purwodadi Award memang luar biasa. Di saat even lain memperbanyak kelas dan rumit menghitung aturan potongan, di sini hanya main 22 sesi dan hadiahnya full tanpa potongan.


BUPATI CUP 2 BANJARNEGARA 15 JULI : Sebagai Sarana Promosi Wisata, Digelar di Alun-Alun Kota Banjarnegara

Dalam mempromosikan obyek wisata yang ada di kota Banjarnegara, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Banjarnegara menggandeng semua elemen yang ada di kabupaten Banjarnegara. Salah satunya komunitas burung berkicau di Banjarnegara.


KONTES PPBI POSMA SEMBEGO : KN Starla Borong Juara, CH Pithel Menang Beruntun di Dua Even

Meski dalam kondisi nyulam buluh, cucak hijau Pithel milik Jotho tetap tampil maksimal di even rutin PPBI Posma Sembego Yogyakarta, Selasa 10 Juli 2018. Pethel meraih juara di kelas Cucak Hijau A.


PIALA KAPOLDA JAWA TENGAH DI MAGELANG: Jadi Even Tahunan, Tiket 300 Ribu Hadiah Motor Yamaha

Minggu, 22 Juli 2018 besuk akan ada gelaran akbar bertempat di halaman Mapolres Magelang. Titelnya mentereng, Piala Kapolda Jawa Tengah, garapan Ronggolawe DPW Magelang Raya. Hadiah utamanya istimewa, tiket 300 ribu dapat sepeda motor Yamaha.


MINGGU INI

AGENDA TERDEKAT

Developed by JogjaCamp