PROFIL

JELANG PIALA SLEMAN VAGANZA: Sebagian Pemesan Berpotensi Dicoret, Peserta Luar Kota Bisa Nginap di Hotel Berbintang

Jumat, 26 April 2024

Piala Sleman Vaganza, Minggu 28 April 2024 di Garasi Arena, tinggal beberapa hari lagi. Semua tiket dilaporkan sudah full terpesan. Namun, masih ada sekitar 10 persen yang belum menyelesaikan administrasi. Panitia tak akan ragu untuk mencoret. Yang siap m ...

HITAM PUTIH CUP 5: Yuk Menebak-Nebak Peraih Hadiah Utama Mobil

Hitam Putih Cup 5, menjadi event khusus kacer paling fenomenal dalam sejarah lomba burung berkicau di tanah air. Bukan semata menyediakan hadiah utama mobil, tapi juga karena menggunakan 2 lapang, masing-masing “hanya” main 12 dan 11 sesi.


GRAND LAUNCHING TORY PREMIUM BIRD FOOD: Ada Tantangan Cucak Hijau 5,5 Juta, Peserta dari Klaten Pun Nyali Ikutan

“Besok mau berangkat ke Masterpiece Arena, ikut kelas Cucak Hijau Tantangan yang 5,5⁶ juta,” ujar Galuh Erqa, kicaumania asal Ponggok, Klaten. Galuh secara tak sengaja ketemu dengan burungnews usaidari gantangan Akaratu pada Kamis malam (22/6).


GRAND LAUNCHING TORY PREMIUM BIRD FOOD: Dari Karanganyar Solo, Asha Siapkan MB Hokky dan Red Devil

Mengikuti berbagai event prestis lintas EO dan lintas blok, bukan hal baru bagi Asha Solo. Member SMM ini, baru saja turun di Piala Pakualam (11/6) dan Walikota Tegal Cup (18/6). Di Tegal, dua jagoannya masuk juara 1 dan 2.


ROAD TO SOLO FAIR FACTOR: Terlahir Kembali, Dimulai dari Tiket Terjangkau, Kualitas Tetap Dikedepankan

Solo Fair Factor (SFF) baru digelar dua kali, tapi gaungnya luar biasa. Seluruh Indonesia langsung tercuri perhatiannya. Bisa dibilang, di sinilah penjurian yang benar-benar terbuka diterapkan.


HITAM PUTIH CUP 5: Tambah Jadi 2 Lapangan, Jadwal Nyaman Hanya 11 & 12 Sesi, Pindah ke Pradana Stadium

Hitam Putih Cup 5, awalnya hanya menggunakan 1 lapangan. Sejak awal brosur dipublish, tiket langsung terserap. Kelas utama 5 juta bahkan sudah lama habis, demikian pula kelas lainnya. Banyak yang belum kebagian tiket tetap ingin berpartisipasi.


GUBERNUR JABAR CUP 2: Baru Tahapan Pesan Tiket, Sudah Saling Berlomba

Anda yang datang ke Gubernur Jabar Cup 1 di komplek Gedung Sate, pasti masih mengingat dengan jelas betapa meriahnya lomba tersebut. Nyaris semua kelas yang tersebar di 3 lap, bisa full 72-G. Hal seperti ini, mulai terlihat tanda-tandanya bakal terulang.


MENJELANG MARTHA FEAT ANTI BANDIT SF MOJOKERTO: Cendet Seharga 250 Juta Dipastikan Merapat, Pesanan Tiket Terus Mengalir

Event bertajuk Martha Feat Anti Bandit SF atau Cendet VS Murai Batu dipastikan tensinya akan tinggi. Di event ini kelas cendet sejajar dengan murai batu, yaitu tiket utama di angka 550K.


ADA APA DI MASTERPIECE ARENA: Nuansa (Biru) Tory Mendominasi Kawasan Taman Parkir Samsat BSD

Mereka yang hadir ke gantangan Masterpiece Arena pada Minggu 11 Juni yang lalu, akan melihat nuansa yang berbeda. Di mana-mana, di tiap sudut, terlihat warna biru bertuliskan Tory Premium Bird Food berikut visual pendukungnya.


DATA PEMESAN ROAD SHOW POROS TENGAH: Tiket 1 Juta dan 500 K Full, Banyak Permintaan Buka Kelas B

Event Road Show Poros Tengah Murai Batu, 25 Juni 2023 di gantangan Ngebong Boyolali, benar-benar bakal meledak. Dua kelas teratas tiket 1,1 Juta dan 550 K sudah penuh, kelas di bawahnya pun sudah mulai menipis.


WALIKOTA TEGAL CUP, #3: Burung yang Cindilnya Diloloh Kenari, Hebohkan Tegal

Pekan lalu, 11 Juni 2023, Mr. King melakoni debut bersama murai batu Kawaguci Jr. 23, yang kemudian diberi nama lain sebagai El Mencho. Umur baru 7 bulan, sekali ambrol bulu, alias pastol. Dua kali juara 1 kelas Murai Batu Muda.



NEW SMN GILAR-GILAR, #1: Pesona MB Brahma Sudah Memancar di Debut Pasca Mabung

Penampilannya diakui belum maksimal sekali. Tapi sudah cukup untuk bisa meraih runner up di tiket utama 1 juta, dan kemudian merebut juara 1 tiket 300K. Itulah Brahma, jago yang pernah mengguncang SMM.


WALIKOTA TEGAL CUP, #2: MB Gedor Mengguncang Kota Bahari

Tak salah bila om Molok memberi nama Gedor. Burung terbukti kerap menggedor dengan begitu keras di sejumlah event prestis, seperti SMM, Solo Kota Budaya, Semarang Vaganza, Viking Arena, dan kini di Walikota Tegal Cup bersama Barometer Indonesia.


PIALA BUPATI PURBALINGGA #3: Tiga Pekan Eksis di Papan Atas, Kacer BB Siap ke Tegal, MB Krupuk Mlarat Terbaik di Kelas Ebod Jaya

Kesetabilan kacer Banyu Biru (BB) di papan atas, tak perlu diragukan lagi. Sejumlah even, mampu dilaluinya dengan prestasi atas. Tak tanggung-tanggung, dalam tiga pekan digeber, BB berhasil lalui dengan torehan manis.


PIALA PAKUALAM 9, #8: Kacer Leher Beton Hatrik, Hitam Putih Cup Incaran Berikutnya

Siapa yang jadi bintang kacer di event Piala Pakualam 9 (11/6)? Salah satunya adalah Leher Beton milik Agung Seturan, Yogyakarta. Leher Beton merebut 3 kali juara 1, termasuk di kelas-kelas tertinggi (utama).


PIALA BUPATI PURBALINGGA #2: MB Red Hammer & MB Banjir, Harumkan Piala Bupati Banyumas 2

Selain dihadiri komunitas burung yang datang dari berbagai kota, even Piala Bupati Purbalingga juga di hadiri sejumlah duta lomba. Diantara duta lomba yang hadir, yaitu duta Launching Avest Bird Arena Bobotsari (18/6) yang dikomandani Avip ABP BF.


PIALA BUPATI PURBALINGGA #1: MB Disno Eksis di Papan Atas, Lanjut Piala Bupati Banyumas 2 + Vidio

Penampilan ciamik dengan stamina prima, dipertontonkan murai batu Disno di Piala Bupati Purbalingga (11/6). Tiga kali beraksi, stabil eksis di papan atas. Prestasi ini, memantapkan Yoga lanjut menggelandangnya menuju Piala Bupati Banyumas 2 (2/7).


JELANG PIALA KOTA KEMBANG V: Yogie LPG Win SSF BF Lampung Turunkan MB Sekar Buana

Gaung Piala Kota Kembang V (18/6), yang akan menggunakan 4 Lapang dengan juri deri EO Berbeda (Oriq, BnR, HPBI, dan Kopdar Konslet) menggema jauh sampai ke tanah seberang. Salah saatunya Mr. Yogie LPG Win SSF Lampung.


PIALA PAKUALAM 9, #6: Kacer Cinta Buta Borong Juara Lagi, Tanda-Tanda Juara di Hitam Putih Cup Mulai Terlihat?

Setelah tampil apik dan memborong juara di Asian Award Viking Arena Bandung (4/6), kacer Cinta Buta kembali memborong juara di Piala Pakualam 9, Minggu 11 Juni 2023. Jago milik Clio Rahmat dari Riau ini, kini disiapkan untuk kembali berlaga di Hitam Putih


PIALA PAKUALAM 9, #5: Off 2 Tahun, Murai Batu Top Speed Milik Angga Staycool Langsung Ngamuk + VIDIO

Aura prestis dan betapa melegenda serta pentingnya event Piala Pakualam-9, bergaung hingga jauh ke seluruh nusantara. Itulah yang membuat Angga dari Staycool Purrwokerto, di antara kesibukannya meluangkan waktu secara khusus melawat ke Jogja, Minggu 11 J


KIPRAH MB RANUBAYA DI DANDENPOM CUP 1 THE SULTAN MALANG: Kalahkan Burung Bos-Bos Besar, Dibanderol 150 Juta

Minggu, 28 Mei 2023 menjadi hari yang tidak terlupakan bagi Mr Gendut dari Pujangga SF Mojokerto, saat murai batunya yang bernama Ranu Baya berlaga di DANDENPOM CUP 1 THE SULTAN MALANG.


MINGGU INI

AGENDA TERDEKAT

Developed by JogjaCamp