Anniversary ke-9 Sedulur 4 SF yang diadakan pada Minggu, 18 Mei 2025 di Gantangan Warna Warni Kartasura menjadi ajang perang bintang dan adu kualitas. Tak diunggulkan sebelumnya, murai batu Sambernyowo (Gaza SF) keluar sebagai pemenang di kelas utama. ...
Setelah dua tahun vakum, BnR Klaten kembali aktif dengan menggelar lomba burung berkicau bertajuk Soft Launching BnR Klaten. Tampil gemilang di kelas utama, murai batu Xenia andalan Aditya 21 JMP SF keluar sebagai pemenang.
Andalkan love bird Candi Putri dan Brotoseno, H. Cahaya Putra Candi SF berhasil memborong sejumlah gelar juara di Jogja Istimewa 2022. Kalau Candi Putri dikenal dengan durasi super panjangnya, siapakah Brotoseno yang juga berhasil meraih juara 1, 2, 2, da
SPI Gold, salah satu anakan dari SPB BF Bojonegoro meraih double winner alias dua kali juara 1 di ajang bergengsi Jogja Istimewa ke-19, 13 Februari 2022. Jauh sebelumnya, ada Captain Amerika milik Hendra SGN yang merebut juara 1 di Pakde Karwo.
Sangkar keramat benar-benar membuat hoki, hingga Hitler bisa tampil bagus dengan mengamankan tahta tertinggi di kelas utama cucak hijau pada event akbar Jogja Istimewa ke-19, Minggu 13 Februari 2022.
Murai Hamer yang baru didapatkan Mr. Rafa dari Mojokerto langsung menggebrak dan berhasil meraih podium 1 kelas utama. Ada pun murai Tekad besutan Mr. Reza dari hasil didikan sekolah khusus murai, 4 kali turun semuanya menghiasi data juara.
Murai batu Barong adalah salah satu gaco andalan Aries dari Herex SF Jombang, selain Jinabat. Di event Melon Cup 2, tanpa dikawal pemiliknya gaco ini ngamuk hingga mampu membawa tropi juara 1, 2, dan 4. Benarkah, murai batu ini pernah ditawar 100 juta?
Tinggal beberapa hari lagi, laga Grand Launching Masterpiece Arena (20/2) benar-benar sangat mencuri perhatian. Sejak awal bulan ini, tiket sudah habis. Dari data nama pemesan, tergambar betapa jalannya pertarungan bakal ketat dan keras.
Mr. Vicky dari Vijaya SF Bali, awalnya tidak akan mengirimkan jagoannya ke Jogja Istimewa. Setelah melihat peta persaingan yang tampak bakal sengit, ia tak ingin kehilangan momen. Persiapan yang dilakukan hanya seminggu saja.
Inilah salah satu event akbar di Surabaya Raya yang akan digelar pada 6 Maret 2022. Meski titelnya Road to, tetapi kemasannya akbar dan prestis, dengan tiket hingga 2,2 juta rupiah. Semula di gantangan Koblen, digeser ke Puspa Agro Sidoarjo.
Diperkuat sejumlah gaco papan atas seperti anis merah Ra Umum, kenari Pangeran, dan cucak jenggot Bidadari, Dwi Kuda Balap SF dinobatkan sebagai juara umum SF Jogja Istimewa 2022 setelah mendapat poin tertinggi di akhir perlombaan.
Cucak hijau masih menjadi magnet tersendiri bagi kicau mania. Sniper kembali berjaya dengan meraih juara 1 kelas DPR RI B. Banyu Bening tak mau ketingalan, meraih double winner. Kelas kenari full, Escobar unggul di sesi A.
Murai batu Galaxy milik Luken/Sinyo berhasil meraih podium pertama di kelas utama Launching KTM Sukoharjo. Mendulang poin terbanyak di akhir gelaran, Rudy Jago SF dan Bunda Putra Putri BC keluar sebagai juara umum.
Walau masih usia belia, Dampo Awang mampu obok-obok kelas murai batu pastol dan dewasa di even Vella Karbon Feat SKM Purbalingga (13/2). Dipaksakan turun lima sesi, gaco milik Catur Zico BF Purbalingga ini berhasil nyeri di kelas pastol.
Penampilan burung yang berada di sangkar ngotak atau boxy itu benar-benar mencuri perhatian. Banyak yang penasaran, itu burung yang mana dan punya siapa. Terlebih, burung itu ternyata tidak kebagian koncer.
Menjadi buah bibir atau trending topik di Tumbuk Weton Kombat BC pada Minggu, 13 Februari 2022. Murai batu bimo , borneo juno dan cucak hijau hulk berhasil memberikan suguhan aksi yang menarik. Panitia siap menggelar event setelah lebaran dengan kemasan d
Gelaran latber rutin Jakasari BC yang bertempat di Lapangan Desa Janti, Kecamatan Mojoagung Jombang pada Selasa, 15 Februari 2022 tampak ramai dan lancer. Selalu bongkar hadiah kelas VIP dan sesi kelas A, dan ada bonus untuk juara 1, 2 dan 3.
1st Anniversary PSI Solo Raya Ft Rajawali Indonesia yang digelar pada Minggu, 13 Februari 2022 berjalan sukses. Sogon Kusumo Manggolo keluar sebagai bintang lapangan setelah mencetak hatrik.
Kenari Husein tampil sebagai bintang lapangan setelah meraih double winner event Nanjung 105 Open, Minggu (13/2). Love bird Galileo, Cemplon dan Bu Guru kembali menjaga tahta juaranya.
Salah satu hasil dari obrolan santai ketika H. Muh. Hidayat Batubara (MHB) menyambangi gantangan The Sultan pada Rabu 26 Januari yang lalu, adalah “usulan” agar gantangan The Sultan membuka kelas bursa murai batu.
Sebanyak 6 gantangan di kota Semarang ikut program khusus membuka kelas tiket 30 ribu, juara 1-3 akan diberikan bonus mulai 150K, 100K, dan 50K. Program belaku sejak 4 Februari hingga 10 Juli 2022 (6 bulan).