DATA JUARA

DATA JUARA RMI BRAWIJAYA AWARD - SURABAYA (MINGGU, 13 OKTOBER 2024)

Minggu, 13 Oktober 2024

Tiga jawara murai batu Sidney milik M Fachri, cucak hijau Alphard milik Iyan dan Sogon Primadona milik Jaya berhasil membawa pulang dua gelar kejuaraan pada RMI Brawijaya Award di lapangan Kodam V Brawijaya, Surabaya hari Minggu, 13 Oktober 2024. ...

EKSKLUSIF THR DEWA RATNA BC FEAT MII SLAWI-TEGAL : LB Felisa Nyaris Nyeri, MB Kaisar Terus Mendulang Prestasi

Love bird Felisa dan murai batu Kaisar semakin menunjukkan taringnya dengan meraih gelar juara pada gelaran Eksklusif THR Dewa Ratna BC feat MII Slawi, Kabupaten Tegal, Jumat, 8 Juni 2018.


ELITE INDONESIA BANDUNG TIMUR : Panitia Sediakan Tiket Gratis, LB Magic, LB DJ Maru, dan LB Rinjani Jadi Idola

Gelaran rutin Elite Indonesia Bandung Timur kembali sukses terlaksana di komplek Perumahan Patra Asri Cibiru pada hari Kamis, 7 Juni 2018. Love bird Magic, DJ Maru dan Rinjani menjadi bintang lapangan dengan meraih koncer A.


WAUD WBF TEGAL & LB MANDOR : Prestasi Terus, Mimpi Raih Prestasi di Piala Canting Makin Dekat

Waud WBF yang lebih dulu dikenal sebagai pemain Pleci, kini mencoba peruntungan di dunia kekekan. Mandor, amunisi milik pria asal Tegal ini terus meroket prestasinya. Waud pun berani mimpi mendapatkan sesuatu di even besar Piala Canting.


BANYUMAS RAMADHAN CUP PURWOKERTO 10 JUNI: Cukup Dengan 22 Peserta, Hadiah Juara 1 Bisa Dibawa Pulang

Setelah sukses dengan even perdana pada 4 Maret lalu, Sendal Jepit Enterprize akan kembali menggelar lomba pada 10 Juni di Logawa Purwokerto. Dimotori empat sekawan (Sutar, Yanto, Sulis, dan Darsono), SJE siap memanjakan peserta dengan tampil beda.


DATA JUARA DEWA RATNA FEAT MII SLAWI-TEGAL, JUMAT 8 JUNI 2018

Murai batu Kaisar dan love bird Felisa berhasil meraih juara di kontes Eksklusif THR Dewa Ratna BC feat MII Slawi, Kabupaten Tegal, pada hari Jumat, 8 Juni 2018. Di kelas kacer, nama Tapak Jalak dan Doa Ibu berbagi juara.


PARA PAKAR: Booming Love Bird Tidak Bisa Digoreng, Ini Alasannya

Sebagian orang berpendapat bahwa tren love bird saat ini mirip anthurium, adenium, louhan, atau yang terakhir batu akik, yang nanti pasti akan berakhir. Ketakutan itu tidak perlu terjadi, sebab pendapat para love bird lovers berkata sebaliknya.


KONTES BnR AKBP SURABAYA: Jan Etes Nyeri Ngekek Panjang, Poinnya Kalahkan Juara LB Dewasa, Oalah Ini Rahasianya!

Jan Etes gaco milik Rendra sukses meraih nyeri juara pertama kelas slove bird muda yang poinnya mengalahkan jawara love bird dewasa pada kontes rutin BnR AKBP Surabaya, Jumat 8 Juni. Ternyata rahasianya cuman ini!?


Berbagi Kasih Bersama Piss Team Surabaya di Yayasan Panti Asuhan PPAY Al-Amal

Melengkapi kegiatan sosial di Bulan Ramadhan, Piss Team Surabaya menutupnya dengan menyalurkan bantuan kepada anak-anak Yayasan Panti Asuhan PPAY Al-Amal, Kamis 7 Juni.


KONTES MANCAR BC JOMBANG: Logawa KA Tolak Mahar 20 Juta

Konslet fighter, itulah kelebihan lovebird Logawa KA milik Guteh ARS. Tampil di Kontes Mancar BC, Logawa sempat dilamar seorang pemain yang siap membayar 20 juta Rupiah. Namun Guteh menolaknya.


Kicaumania Surabaya Berbagi Takjil 1100 Paket Ludes dalam 30 Menit

Kicaumania Surabaya berkumpul jadi satu mengadakan kegiatan sosial di bulan Ramadhan dengan membagikan takjil kepada pengendara di jalan Sudirman Surabaya, Kamis 7 Juni 2018.



GANTANGAN GUDANG JAHE SOLO : Tak Ada Gaco Yang Dominan, Miyabi dan Kayun Curi Kemenangan

Tidak ada gaco yang dominan di kontes malam Gantangan Gudang Jahe - Spesial Kota Solo menunjukkan serunya peta persaingan dan meratanya kekuatan kelas love bird di gantangan malam. Tampil gemilang, Miyabi dan Kayun berhasil curi kemenangan.


EXCLUSIVE BNR LEUWEUNGTIIS BANDUNG : LB Mata Dewa Hatrik, MB Adipati Nyeri, Kacer Rawon Makin Bersinar

Sebanyak 1.028 kontestan yang memadati arena Exclusive BnR Leuweungtiis Bandung pada hari Rabu, 6 Juni 2018, menjadi saksi dahsyatnya penampilan love bird Mata Dewa, murai batu Adipati, dan kacer Rawon.


CERIA RAMADHAN BERSAMA NEW SADEWA : Dihadiri Komunitas Konin dan LB Upin Ipin dari Indramayu

Gantangan Pasar Burung Balecatur Gamping kini kembali aktif menjadi salah satu tempat melatih burung di Yogyakarta. Didukung komunitas perburungan, even yang dinahkodai Heri Gamol dkk sukses mengadakan Ceria Ramadhan Bersama New Sadewa, Kamis (7/6).


PIALA JAKARTA: Ajang Kumpul Akbar Anis Merah Mania

Sudah lama para anis merah mania segala kalangan tidak berkumpul dan berlomba lagi di even yang sama. Piala Jakarta, Minggu 19 Agustus 2018 di Lapangan Banteng, dipastikan akan jadi momentum bersejarah bagi anis merah mania. Tersedia 3 kelas anis merah.


KONTES SUBDENPOM BC JEMBER : LB Sadis 17 Tampil Semakin Nagen dan Konslet, Apa Rahasianya?

Love bird Sadis 17 sukses meraih hasil nyari juara 1 saat berlaga di kontes rutin Rabu Subdenpom BC Jember (6/6). Sadis 17 memang sudah sering meraih prestasi, tapi kali ini dengan performa lebih maksi. Apa rahasianya?


KONTES PRESTASI BULAN PURNAMA BC MOJOKERTO: LB Kisron JR Nyeri, Bahagia BC dan Duta Walikota Mojokerto JU

Kisron milik Afif berhasil nyeri di kelas love bird di kontes Spesial Bulan Purnama PPST BC, Trowulan, Mojokerto. Sementara itu, di kelas kenari, juara 1 justru bergantian, antara Bandit, Karmila, dan Singo Edan.


KONTES AM BC MOJOSARI-MOJOKERTO: Rudal Melesat, Andromeda Dijegal Semar

Prestasi Rudal Jr di kelas Cucak Hijau masih belum terdegradasi. Gaco andalan Vendyk Santana BC ini berhasil merangkum dua prestasi puncak. Sementara di kelas murai batu, Andromeda dan Semar bersaing ketat.


KONTES NEW KMW JEMBER : Thomas, Masih Kecil Sudah Mahir Orbitkan Cucak Hijau

Thomas menjadi pusat perhatian para kicaumania di arena New KMW pada hari Selasa (5/6). Anak yang masih mengenyam bangku sekolah dasar ini sukses mengantarkan jagoan cucak hijaunya mencetak 2 kali juara 1.


ORIQ JAYA HARMONY BANDUNG: LB Ratu Jagad dan LB Surya Nyaris Nyeri, LB Grandong Makin Bersinar

Gantangan Oriq Jaya Harmony Bandung kembali menggelar lomba pada Rabu, 6 Juni 2018. Di penghujung Bulan Ramadhan ini, animo para kicaumania Bandung masih cukup tinggi. Di gelaran kali ini, love bird Ratu Jagad dan love bird Surya nyaris saja meraih nyeri.


ROLLER SPEED GACO KAPTEN SAMSUL: Mengalami ‘Cedera Panjang’, Pelapisnya Diperkirakan Siap Usai Lebaran

Rollerspeed kebanggaan Kapten Samsul yang meraih banyak prestasi, tengah rontok bulu-mabung. Belum siapnya pelapis membuat Kapten Samsul tidak pernah terlihat di even lomba burung kicauan. Usai Lebaran ia akan kembali!


MINGGU INI

AGENDA TERDEKAT

Developed by JogjaCamp