BERITA LOMBA

DENANYAR BC JOMBANG: MB Speed Iblis dan Werkudoro Mendominasi

Rabu, 03 Juli 2024

Mengandalkan volume grade A dan materi vokal roll tembak, Speed Iblis milik Iqbal dari DFI Nganjuk mendominasi kelas Murai Batu A. Namun di kelas Vip, Werkudoro berhasil mengambil tahta. ...

DATA JUARA WALIKOTA PROBOLINGGO CUP 3

Gelaran Walikota Probolinggo Cup 3 yang berkolaborasi dengan juri SKM dan SMM sukses diikuti ribuan kicaumania dari berbagai daerah. Singo Edan milik Yuss dan Abimanyu gaco Abah Pri sukses menjadi pemenang di kelas tertinggi murai batu Walikota dan SMM.


DATA JUARA KOPDAR MURAI BATU, CUCAK IJO, CENDET PPBC FEAT AMANAH TRANZ, TULUNGAGUNG: Rambo Libas Habis Rival Murai A + Vidio

Setelah jadi kampiun di Blitar The Land Of King’s dan Asia Cup, Rambo kembali puncaki murai batu utama kali ini di event Kopdar murai batu, cucak ijo dan cendet PPBC feat Amanah Tranz.


DATA JUARA PRASASTI CUP 1 MALANG, MINGGU, 29 OKTOBER 2023

Prasasti Cup 1 boleh dibilang merupakan event besar pertama yang digelar oleh gantangan Prasasti Malang sejak gantangan ini didirikan. Penampilan luar biasa yang ditunjukkan oleh murai baru Khong Huan milik Aldrich Liem dari 7371 yang berhasil ...


KEBOKICAK BC JOMBANG: CH Denso dan MB Menir Kuasai Tiket Utama

Tampil maksimal, cucak hijau Denso renggut tiket utama. Tidak hanya pada sesi Kebokicak saja, kehebatan Denso juga diuji pada kelas lainya seperti kelas VIP, A, dan B. Namun yang paling menonjol terlihat pada sesi Kebokicak.


DENANYAR BC JOMBANG: MB Bismillah dan Cendet Tombo Ati Mendominasi

S43MO BC yang personilnya didominasi pemain muda, sukses mengibarkan benderanya di gelaran Denanyar BC lewat aksi murai batu Bismillah dan kacer Legend. Di kelas Cendet, Tombo Ati milik Wawan Sayur melibas dua ppdium teratas.


DATA JUARA BLITAR THE LAND OF KING’S: MB Karashi Menang Mutlak Sesi Utama + Vidio

Kerja MB Karashi sangat ciamik, dapat 4 ajuan juri dan satu-satunya yang masuk nominasi, serta dapat 4 koncer A mutlak, meluluhkan penampilan Fong Jin di sesi Utama.


LATBER RUTIN SABTU RMI BRAWIJAYA – SURABAYA: Cendet Pak Lurah Sukses Nyeri

Cendet Pak Lurah sukses nyeri pada latber RMI Brawijaya di gantangan Brawijaya Surabaya, hari Minggu (28/10). Antusias kicau mania dalam mencoba dan mencari setingan gacoan andalannya di latber RMI Kodam membuat setiap sesi berjalan dengan baik.


DATA JUARA SIMULASI SMM, GAGAK SAKTI - GRESIK (SABTU, 28 OKTOBER 2023)

Simulasi juri SMM sesi kedua yang digelar di gantangan Gagak Sakti Gresik, Sabtu, 29 Oktober 2023, yang menyeleksi oleh 16 Juri berjalan dengan sukses. Nantinya akan dirampingkan lagi menjadi 8 peserta yang akan diseleksi lagi.


DATA JUARA LATBER RUTIN WISATA BC, SABTU, 28 OKTOBER 2023

Latber Rutin Wisata BC berlangsung ramai dan lancar dengan format G24. Berlokasi di Taman Wisata Ponggok, Kecamatan Bandar Kedungmulyo – Jombang, pada hari Sabtu, 28 Oktober 2023.


GERDUPAPAK REBORN, JOMBANG: Kacer Panglima Dayak Tak Terbendung

Menjelang Mbak Estu Cup yang akan digelar Desember mendatang, pertarungan gaco-gaco di Gantangan Gerdupapak Reborn makin sengit. Salah satu gaco yang tampil apik adalah Panglima Dayak andalan Mama SF yang berhasil mendominasi podium puncak.



BLA VII - MAUNG BANDUNG: Ini Baru Kalkulator Rusak, Tiket 2 Juta Hadiah Mobil Losgan, Tiket Gratis Hadiah Umroh, Boom Doorprise 12 Laptop

Kemasan lomba di BLA Maung Bandung, Minggu 5 November 2023, benar-benar menyajikan hal luar biasa. Dalam menyajikan hadiah misalnya, hitung-hitungannya tak masuk akal, kalkulator rusak!


PMM ROAD SHOW SOLO RAYA: Sistem Penjurian + Vidio dan Jadwal Terbaru yang Berlaku

Perhatian kicaumania tanah air, tercuri ke kota Solo. Di sini, tepatnya di Taman Sriwedari, besok Minggu 29 Oktober akan berlangsung laga prestis PMM Road Show Solo Raya. Ini adalah kota kesekian yang dikunjungi PMM di blok tengah.


DATA JUARA LATPRES OKTOBER PKM KLATEN

Murai batu Pesona berhasil meraih podium pertama kelas utama di Latpres Oktober Plembon Kicau Mania Klaten. Di kelas lain, murai batu Sabda Alam, cucak hijau Semboyan dan Joker naik podium.


DENI MAGELANG: Juara di SMM, MB Sinar Jaya Lanjut ke PMM Road Show Solo Raya

Pasca mabung, murai batu Sinar Jaya makin benderang sinarnya. Setelah pekan lalu kalah tipis dan menjadi runner up di Barometer Indonesia Vacation Salatiga (15/10), Sinar Jaya akhirnya merebut juara 1 di SMM Feat Arafat di Mojokerto (22/10).


KONTES INDI BC FEAT RGN + DATA JUARA: Jago baru Bermunculan, MB Huru Hara Curi Perhatian

Latpres Indi BC Feat RGN, Rabu 25 Oktober 2023, berlangsung lancar dan kondusif. Kelas murai batu mendominasi, 5 kelas yang dibuka panitia meriah. Sejumlah jagoan baru mencuri perhatian.


SPESIAL G-24 SKM KOBLEN – SURABAYA: CH Leter Borong 2 Kemenangan, MB Garui Jawara Kelas Utama

Cucak hijau Leter milik Muchsin berhasil memborong dua gelar pada latber rutin Spesial G-24 SKM Koblen Surabaya Kamis, 26 Oktober 2023. Sedangkan murai batu Garui milik Yudi ST912 kuasai kelas utama ekor panjang.


PMM ROAD SHOW SOLO RAYA: Tropinya Mewah Bikin Semua Mupeng, Penjurian Berkualitas Dijamin Apa Adanya

Bagaimana PMM selama ini terus berusaha membuat lomba yang berkualitas, dengan team juri yang kuat baik secara kemampuan teknis maupun integritas, sudah dikenal cukup luas. Banyak yang mengaku merasakan sesuatu yang beda setelah mencoba turun di event-eve


NEW SMN NGAYOGYAKARTA: Mengapa Andy Donk Mengatakan Sistem Penjuriannya Menarik?

Banyak kicaumania yang mulanya bingung dengan sistem ajuan terbuka ala New SMN. Misalnya, kenapa ada burung yang dapat ajuan 4, atau grade paling atas, tapi tidak kebagian koncer apakah itu A maupun B. Padahal, banyak yang berpikir bahwa peluang juara 1-n


SMM FEATURING YOGA VARDHANA ARAFAT – MOJOKERTO, #5: Kembali di Tangan Tedy BKS, MB Matahari Sakti Bawa Pulang 1 Tropi

Ditake over kembali 3 bulan lalu, murai batu Matahari Sakti milik Sigit dari Kedungmulyo SF tampil gemilang dengan menjadi runner up di sesi Majapahit pada gelaran SMM feat Yoga Vardhana Arafat di lapangan Trawas, Mojokerto, hari Minggu 22 Oktober 2023.


GERDUPAPAK REBORN: Kacer Wangsit dan Golden Queen Saling Libas

Kiblat pertarungan kacer di Jombang mulai bergeser ke Gantangan Gerdupapak Reborn. Parameternya, di setiap gelaran hari Rabu dan Sabtu, Gantangan termuda di Jombang ini diluruk gaco-gaco hebat.


MINGGU INI

AGENDA TERDEKAT

Developed by JogjaCamp