Gelaran kacermania bertajuk Ganber KHR feat RMI Maharaja Koblen berjalan cukup sukses, tidak hanya murai dan cucak hijau, kelas kacer juga dipadati oleh kacermania khususnya wilayah Surabaya dan sekitarnya pada hari Minggu, 20 April 2025. ...
Persaingan yang kian sengit di kelas murai batu membuat Sigit bersama pasukan MKM akhirnya memutuskan untuk mentake over murai batu Kancil. Amunisi yang dibelinya seharga 100 juta ini akan dipersiapkan untuk tampil pada gelaran SMM feat Arafat.
Selain perang bintang pada kelas murai batu, pertarungan kelas cucak hijau juga sengit pada gelaran Piala Sultan Jateng besutan Ekasari feat KMI, Minggu (17/9). Rambo keluar sebagai bintang lapangan pasca meraih double winner.
Team Mahadewi SF Tegal kembali menjadi sorotan lewat murai batu Thor 94 dan Supreme pasca meraih podium puncak di Piala Sultan Jateng pada hari Minggu (17/9). Adapun murai batu Koi, Sapu Lawan, dan Embun Malam berhasil tunjukkan kelasnya.
Pelan tapi pasti, Boom burung debutan milik Simon Lucky (G17 Team Tegal) menjelma menjadi rajanya juara kelas utama. Setelah pekan lalu meraihnya di Road Show Barometer Cirebon, pekan ini Boom juara kelas utama di Piala Sultan Jateng.
Gelaran latber rutin New RGN Kodam V Brawijaya Surabaya pada hari Minggu, 17 September 2023, terdapat 4 jawara yang mampu meraih dua kemenangan yaitu anis merah Bandit milik Abi dari Surabaya, murai batu Weling milik Fauzi dari Terminal SF, ...
Raja Rimba sukses sabet tropi jawara kelas utama di gelaran Road to Anniversary Ningrat BC 2 hari Minggu (17/9). Kesuksesannya dalam membawakan variasi tembakan yang powerfull membuatnya tampil nyetrik.
Butho masih terus merajut kemenangan demi kemenangan di event prestis. Jago milik Mr. Alvin dari Holiday Team Tasikmalaya ini kembali memborong juara di event Platinum Viking Arena Bandung, Minggu 17 September 2023. Butho merebut juara 1 kelas utama.
1st Anniversary Ronggolawe Solo Raya tinggal beberapa hari lagi. Kemasannya menarik. Penjuriannya bersama RNS, sudah terbukti mendapatkan pengakuan luas setelah berjalan sukses di beberapa kota, seperti Piala Kota Yogyakarta (17/9), Piala Indonesia (10/9)
Banana Gardens Cup yang berlangsung Minggu 17 September kemarin, segera menjadi buah bibir. Salah satu daya tarik, lokasinya mendapat apresiasi karena sangat nyaman. Banyak jago yang sudah punya nama tampil topform. Transaksi juga terjadi di kelas Bursa.
Tak ada habisnya, cendet 340 KUHP kembali sapu bersih kelas cendet di gelaran Road to Anniversary Ningrat BC 2 hari Minggu (17/9). Gaco yang sudah banyak mengukir prestasi bersama Alvin ini tidak ada habisnya dalam tunjukkan performanya.
Sukses unjuk gigi, Tongkang hampir nyeri di kelas murai batu pada gelaran Road to Anniversary Ningrat BC hari Minggu (17/9). Kesuksesan Tongkang dalam membawakan gaya berbeda di kedua sesi yaitu gaya ngeplay dan gaya sujud ...
Gelaran Dhandhanggulo Cup 1 pada hari Minggu, 17 September 2023 di Gantangan D29 Arena Kradenan berlangsung ramai dan sukses. Event yang diinisiasi oleh Mr Ketut, Hiedha Chandra dan Monang ini dihadiri peserta dari Blora, Kudus, Pati, Sragen dan lainnya.
Dua kali tampil pada Kopdar SMM yang berlangsung di gantangan Prasasti Malang hari Minggu, 17 September 2023. Slamet gaco Ronald Owen berhasil membawa dua trophy salah satunya menjadi jawara di kelas utama Murai Batu Kopdar B.
Murai batu Pizzaro bermain konsisten 3 sesi untuk menggondol 3 piala pada Kopdar SMM di gantangan Prasasti Malang 17 September 2023. Selanjutnya siap bermain di event Khofifah Cup III (24/9) di lapangan Bumi Marinir Karang Pilang Surabaya.
Piala Sultan Jateng, event yang diinisiasi Mr. Darmono Ekasari, dengan team juri dari KMI berlangsung begitu meriah. Antusiasme peserta memang tinggi, baik karena faktor Mr. Darmono, juga rasa penasaran dengan KMI yang relatif baru.
Pelestari Burung Indonesia (PBI) genap berusia 50 tahun, pada 20 September 2023. Secara resmi, PBI berdiri pada 20 September 1973. Banyak penghobi burung era sekarang bertanya-tanya, kenapa menggunakan lambang burung Maleo.
Main pertama kali usai mabung, Lambada Reborn berhasil menggondol satu kemenangan pada Kopdar SMM yang berlangsung di gantangan Prasasti Malang hari Minggu, 17 September 2023.
Piala Sultan Jateng besutan Ekasari Feat Komunitas Murai Batu Indonesia (KMI) sukses terlaksana pada hari Minggu, 17 September 2023. Suasana kondusif, peserta cukup tertib minim teriak. Dukungan benar-benar membanjir ke sini.
Orang lagi hangat membicarakan murai batu Zeus. Jago milik Hendra Jepang ini usia masih pastol, tapi berani turun di kelas umum/dewasa. Zeus bahkan tampil percaya diri tanpa jatuh mental ketika turun di SMM kelas 11 juta!
Gelaran Mas Har Cup 2 yang di gelar di gantangan Roekoen BC Balongpanggang, Gresik, pada hari Minggu, 17 september 2023, berjalan dengan lancar dan sukses.