BERITA LOMBA

KOPDAR SKN XX - GRESIK, #2: Arema Borong Juara Kelas Utama, Wali Nyaris Merebut 2 Gelar

Senin, 07 Oktober 2024

Tampil bagus pada 4 sesi, Arema milik Andri Bolang berhasil menggondol tiga kemenangan alias hatrik pada Kopdar SKN XX di gantangan Gagak Sakti, Gresik. Sedangkan Wali milik H Kemas SKN hampir merebut dua gelar kejuaraan. ...

KONTES P2-3B BOYOLALI: Jong Java, Yin Yang, dan Pancasila Cetak Double Winner

Komplek Pasar Burung Ngebong Boyolali dipadati oleh kicau mania dari berbagai daerah pada Jumat, 3 desember 2021 untuk mengikuti Latpres Jumat Spesial P2-3B. Meski kondisi cuaca kurang mendukung, ada gaco yang tampil maksimal dan cetak double winner.


PIALA RAJA KE-21, #29 : Anis Merah RA Umum, Konsisten No KKN Tetap Borong Juara, Incar d’Pongs dan Kerajaan Kediri + VIDIO

Aksi borong juara sedang menjadi trend bahkan keniscayaan bagi anis merah Ra Umum. Banyak yang dibuat geleng-geleng kepala oleh power dan materi lagunya.


PIALA RAJA KE-21, #28: Dipantau Langsung oleh Indra Andong, Gaco-Gaco Baru Pesut SF Samarinda Unjuk Kualitas

Dipantau langsung oleh Indra Andong, Piala Raja ke-21 yang digelar pada Minggu, 28 November 2021 menjadi ajang pembuktian kualitas gaco-gaco baru Pesut SF Samarinda seperti Kaka, Unye, Berly, dan Lets Go.


PIALA RAJA KE-21, #27: Bawa Pulang Tropi di Kelas Kenari, Pemain Akar Rumput ini Bisa Berbangga Diri

Tembus lima besar di kelas kenari, sejumlah pemain akar rumput seperti Putra BM, Ferry Berdikari, dan Ardan BAC mengaku bangga bisa membawa pulang tropi di Piala Raja. Sebuah keberuntungan, strategi, atau memang kualitas?


PIALA RAJA KE-21, #26: Ajang Silaturahmi dan Temu Kangen Para Branjes, Branjangan Thanoz, Dinamit, dan Liontin Berbagi Podium

Piala Raja Ke-21 menjadi ajang silaturahmi dan temu kangen para branjes dari seluruh penjuru tanah air. Setelah tahun lalu tidak bisa diadakan, Piala Raja tahun ini mendapat respon luar biasa dari para branjes yang haus akan lomba bergengsi.


LATPRES SATRIA BC MOJOKERTO: G24 Murai Batu dan Cucak Hijau Pakai Nominasi Terbuka, Cendet Gadis Bali Kembali Ke Tangga Juara

Satria Event Organiser (SEO) terus berbenah dalam hal penjurian, yang di antaranya memakai sistem per-blok dan nominasi terbuka di kelas G24. Di kelas cendet, ada Gadis Bali milik H Santoso yang lama tidak terdengar kabarnya dan kini kembali juara.


PIALA RAJA KE-21, #25: Menang Hatrik, LB Candi Putri Comeback + VIDEO

Kekekan panjang love bird Candi Putri di kelas Love Bird Umum Jogja Istimewa A menandai kembalinya performa amunisi milik H. Cahaya Banjarmasin. Bahkan, Candi Putri berhasil mencetak hatrik meskipun lawan yang dihadapi merupakan love bird konslet papan at


PIALA RAJA KE-21, #24: Bawa Pulang 2 Tropi Mahkota Raja, Hwa Mey Ken Arok dan AK Halilintar Harumkan Nama Sony Araya

Meski tidak ada persiapan khusus, 2 gaco kesayangan Sony dari Araya Malang yakni hwa mey Ken Arok dan anis kembang Halilintar tampil istimewa dan berhasil membawa pulang 2 tropi Mahkota Raja.


THE SULTAN – MALANG SPESIAL G24+VIDEO: MB Sembur Semeru Si ‘Hitam Manis’ Raih Double Winner, CH Kostrad Berhasil Nyeri

Kebanyakan murai batu yang berendemic nias dipandang sebelah mata saat mengikuti suatu gelaran. Namun di arena The Sultan, Malang hal itu tidak berlaku. Terbukti Sembur Semeru berhasil nyeri walau dirinya merupakan murai batu nias.


DI BALIK SUKSES PIALA RAJA KE-21: Persiapan Panjang, Melibatkan Kepanitiaan Besar, dan Dukungan Lintas Lembaga

Menggelar even akbar sekelas Piala Raja membutuhkan persiapan yang panjang, rigid, dan melibatkan team kepanitiaan dalam jumlah besar, tentu juga tak lepas dari dukungan lintas lembaga baik pemerintah maupun non pemerintah.



PIALA RAJA KE-21, #23: Makin Mapan, Cendet Sandi Yudha Borong Juara + VIDEO

Semakin mapan, cendet Sandi Yudha milik Is Nugroho Kunci Mas SF berhasil memborong sejumlah gelar juara di Piala Raja Ke-21. Podium 1, 2, dan 2 di Piala Raja menjadi bukti bila cendet yang dikawal oleh Irwan Jabrik ini merupakan cendet terbaik tanah air.


PURI SARADUSA BF JAKARTA: Silaturahmi Berbuah Tropi Prestis Piala Raja + VIDIO

H. SYOFFA dan kru Puri Saradusa BF, Jakarta Timur, kembali melakukan lawatan ke blok tengah. Kali ini merapat ke Piala Dunia-nya lomba burung berkicau, Piala Raja Yogyakarta ke-21, Minggu 28 November di Taman Candi Prambanan.


H. MUH. HIDAYAT BATUBARA (2): Ditanya Soal Bisnis dan Pekerjaan Hingga Tampak Enteng Bayar Burung 1 M, Jawabannya Makjlebb, Bikin Melongo!

Hampir sepekan H. Muhammad Hidayat Batubara (MHB) meresmikan take over murai batu sebesar 1 Milyar. Transaksi ini juga sudah tercatat dalam Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI), pertanda bahwa ini benar-benar fakta, bukan hanya klaim.


PIALA RAJA KE-21, #22: Tembus Tiga Besar, Kenari Anak Halal dan Allstar Kibarkan Bender RTP SF Purwakarta

Tembus posisi tiga besar di Piala Raja ke-21, kenari Anak Halal dan Allstar berhasil mengibarkan bendera RTP SF Purwakarta. Ukir prestasi dalam dua event bergengsi, RTP SF Purwakarta telah menjelma sebagai kuda hitam yang harus diperhitungkan.


PIALA RAJA KE-21, #21: Panen Dukungan, Duta Piala Kerajaan Kediri 2 Dinobatkan Sebagai Runner Up BC

Panen dukungan dari kicaumania dari berbagai daerah, Duta Piala Kerajaan Kediri 2 yang dimotori oleh Dwi Jalu dan Erick LM dinobatkan sebagai Runner Up BC di Piala Raja ke-21. Siap menggelar event pada Minggu, 19 Desember 2021, bagaimana persiapannya?


PIALA RAJA KE-21, #20: Kentaro, Escobar, dan London Tampil Maksi, Andri BJV 2 SF Bekasi Bawa Pulang 11 Tropi

Membawa 8 amunisi terbaiknya, Andri BJV 2 SF Bekasi berhasil membawa pulang 11 tropi di Piala Raja Ke-21. Tampil maksimal, murai batu Kentaro berhasil meraih juara 2, kacer Escobar juara 2 dan 3, dan kenari London juara 1.


LAUNCHING KING INDEPENDENT PENGGING: CH Rolex dan MB Azoka Menangi Kelas Utama, Cinde Laras Jr, Gladiator, dan Kecimpring Naik Podium

Tampil impresif, cucak hijau Rolex (BSB) dan murai batu Azoka (Dayat Praja) berhasil menduduki podium pertama di kelas utama Launching King Independent Pengging. Berhasil naik podium, kenari Cinde Laras Jr, Gladiator, dan Kecimpring menambah seru persaing


DWI SAMPIT KALTENG (1): 8 Bulan Belanjakan 3,5 M Untuk Burung, Apa ya Kerjanya?

Usianya masih muda, tapi tajir dan mentalnya sangat oke. Bayangkan, sejak akhir Maret, tepatnya setelah event Kampung Ulu Cup feat Robert Pantau, sudah sekitar 3,5 M dia gelontorkan untuk membeli jagoan, mulai burung berkicau hingga merpati balap.


JELANG M1 SUBDENPOM BC JEMBER: Buka 6 Sesi Murai Batu & Cucak Hijau, Kicaumania Pemula Akan Unjuk Gigi

Untuk menyaring kicaumania pemula, Subdenpom BC akhirnya menambah kelas khususnya untuk kelas murai batu dan cucak hijau di laga M1. Tiketnya terjangkau dan kemasannya juga disamakan dengan tiket yang mahal. Karena M1 Subdenpom BC milik semua kicaumania.


PIALA RAJA KE-21, #19: Menjelang Masuk Kandang Breeding, MB Werkudoro Masih Gondol Tropi

Menjelang masuk kandang breeding, murai batu Werkudoro milik Prima GP dari Primed BF Mojokerto masih mampu bersaing dengan banyak burung bagus dari penjuru negeri. Main sebanyak dua sesi di tiket utama, yaitu di Kelas Murai Batu Ring Maharaja A dan B ....


MINGGU INI

AGENDA TERDEKAT

Developed by JogjaCamp