OM SRI JBL MINO. Dalijo Dan Romeo Stabil Juara

KONTES KEMERDEKAAN MBC JOGJA

Dalijo dan Romeo Makin Hot, Cempluk dan Zaidan Tetap Bersinar

 

 

 

Penampilan murai batu Dalijo dan kenari Romeo milik Om Sri JBL Mino makin hari makin memposisikan diri sebagai gaco yang stabil di jalur juara. Setelah Senin kemarin menang di Zona KM, kini menang lagi di Kontes Kemerdekaan MBC Jogja, Rabu 9 Agustus 2017.

Murai batu Dalijo berhasil tampil ciamik dan membawa pulang gelar juara 1 dari kelas Murai Batu MBC. Ada pun kenari Romeo, untuk kesekian kalinya, sukses meraih prestasi dengan mencetak juara 1 di kelas Kenari Standar Kecil MBC.

Sementara di kelas Love Bird TAMKUL, nama Cempluk gaco gober semakin mementapkan juara pertama. Posisi kedua dihuni Bella gaco Den IIP, dan Poker milik Deni Damai merai urutan ketiga. Di kelas Love Bird Merdeka dan MBC, nama Zaidan gaco besutan Nandar Wonosobo berhasil meraih kemenangan nyeri.

 

GOBER . Cempluk Memukau

 

Meski ditempel ketat Arjuna milik Wisnu, namun penampilan Zaidan tetap tak terkejar. Semantara Diajeng Mezzaluna yang diusung Dyo Sonic SF sudah merasa puas bisa melawan gaco- gaco berkualitas.

Nama Kiamat gaco Cak Safiri mengawali kemenangan juara pertama di kelas cendet, disusul Hooded milik Joglo SF. Komunitas Cendet Mania mengaku senang dengan adanya pembuka kelas di gantangan MBC.

 

DT PIALA PANDAWA SAKTI. CJM Jadi Tuan Rumah 27 Agustus 2017

 

Berbeda dengan Dicko Presiden IBI, mengajak semua komunitas Ciblek Mania Jogja untuk menjadi tuan rumah gelaran Pandawa Sakti Cup, 27 Agustus di JEC. Rasyid dan Gus Wahid yang mewakili CJM sangat berterima kasih kepada panitia karena undangan tersebut.

Terima kasih banyak juga di ucapkan Teuku Reza sebagai gawang MBC, kedepan arus bawah bisa makin puas lagi,’’ tandasnya.

 

Berikut data lengkap para juara di MBC Jogja

 

 

DYO SONIC SF. Puas Diajeng Mezzaluna Tampil Agresif

 

BORIS . Kawal Stream Juara

 

REZA MBC. Bahagia Arus Bawah Merapat MBC

 

KATA KUNCI: mbc dalijo romeo cempluk zaidan

MINGGU INI

AGENDA TERDEKAT

Developed by JogjaCamp