PARA JURI DAN PANITIA PIALA JATIM

DATA JUARA PIALA JATIM

Meski dikepung beberapa event besar di kota Suarabaya, gelaran Piala Jatim dari RGN yang berlangsung di gantangan Maharaja Koblen berlangsung seru dan kondusif. Gelaran pada hari Minggu 29 Januari 2023 ini pun semakin seru karena terlihat banyak burung-burung ternama yang turun memanaskan arena.

Pada kelas murai batu, Yuss Malang yang membawa amunisi kesayangannya Singo Edan berhasil tampil nyentrik dengan menguasai kelas utama Jawa Timur G24. Ukiran prestasi apik juga diraih Recare milik Manan Aziz dari Pamekasan dengan raihan nyaris hatrik alias juara 1, 1 dan 3.

 

 

YUSS (KANAN) BERHASIL ANTARKAN MB SINGO EDAN RAJAI KELAS UTAMA

 

Perebutan juara umum juga menjadi salah satu ajang bergengsi yang tidak dilewatkan beberapa tim. Datang dari kota Ponorogo, Dr Onza berhasil mengibarkan bendera Jaya BC dengan meraih juara umum BCnya. Sedangkan juara umum SF berhasil diraih oleh Gendut dari Pujangga SF.

Penasaran siapa saja para jawaranya?

Yuk simak data juara selengkapnya di bawah ini : [gih]

BROSUR & AGENDA LOMBA, KLIK DI SINI

 

BARU... TOPSONG PREMIUM, mengandung enzim alami serangga, burung lebih gacor, daya tahan lebih tinggi. Tersedia TOPSONG PREMIUM ANIS MERAHMURAI BATUHWAMEY (PREMIUM GOLD), LARK / BRANJANGANMINI PELETBEO.

Segera dapatkan di kios langganan Anda, buktikan perbedaannya.

 

JAYA BC SUKSES DINOBATKAN SEBAGAI JUARA UMUM BC

 

PUJANGGA SF RAIH JUARA UMUM SF

 

Apapun problem "bunyi" pada burung Anda, dari mulai MACET sampai hanya mau tampil angot-angotan, berikan MONCER-1, tunggu beberapa hari, langsung JOSS.

 

 

 

KATA KUNCI: piala jatim

MINGGU INI

AGENDA TERDEKAT

Developed by JogjaCamp