VAELNTINO TEAM THE CHAMPION BIRD CLUB RADJAWALI INDONESIA CUP 1

RADJAWALI INDONESIA CUP 1, #1

Valentino Team Juara Umum BC, Mr. Ranggi Makin Perkasa di Event Nasional

Pagelaran Lomba Burung Berkicau yang bertajuk Radjawali Indonesia Cup 1 telah digelar pada hari Minggu, 5 Desember 2021. Lapangan Tembak Yonif 202 Tajimalela Bekasi, menjadi tempat berkumpulnya para jawara dari berbagai blok.

Betapa prestis dan akbarnya even ini, juga bisa ditengarai dari penggunaan 2 lapangan. Level gelaran ini masuk kategori nasional, dikawal langsung oleh Panglima Sofyan Juandi beserta pengurus pusat Radjawali Indonesia.

 

PANGLIMA MENYERAHKAN TROPI JUARA BC UNTUK VALENTINO TEAM

 

Even kian menarik dengan adanya perebutan juara umum BC (Bird Club) & SF (Single Fighter). Sejumlah nama-nama besar ikut dalam persaingan gelar bergengsi , salah satunya adalah Valentino Team yang dinahkodai oleh Mr. Ranggi.

Sebelumnya, Mr. Ranggi dengan bendera King BF berhasil mencetak brace dengan merebut juara umum SF di Road To Presiden Cup (07/11) dan JGC Cup 1 (28/11), keduanya di Cibubur Jakarta.  Kini Mr. Ranggi ikut dalam perebutan Juara Umum BC.

 

Burung yang sebelumnya bunyi tiba-tiba MACET dan memBISU? Berikan MONCER-1 selama beberapa hari, lihat perbedaannya dalam 5-7 hari, dijamin langsung JOSS kembali.

 

Valentino Team diambil dari nama anak cikal Mr. Ranggi yang bernama Valentino. Kebetulan Valentino pun ikut dengan sang ayah ke lapangan. Valentino Team banyak meraih poin dari amunisi Mr. Ranggi sendiri, ditambah dukungan rekan-rekan kicau mania dari blok barat.

Poin tersebut dihasilkan dari kelas Murai Batu, Cucak Hijau, dan Kenari. Barly Erkha yang dipercaya oleh Mr. Ranggi sebagai kordinator Valentino Team di lapangan, memberikan sinyal kemenangan sesaat sebelum lomba berakhir. Ternyata Valentino Team telah unggul 7 poin dari pesaing terdekatnya, Raja Ngurak Team dari Tegal.

 

 

VALENTINO TEAM MERAYAKAN KEMENANGAN

 

“Sepertinya sudah tidak mungkin dikejar oleh lawan. Tapi kita lihat hasil akhir dari panitia saja. Mudah-mudahan sesuai dengan harapan,” ungkap Barly.

Sampailah pada pengumuman hasil rekapitulasi poin.  MC Fajar Abriyanto dari Yogyakarta mengumumkan Valentino Team sebagai Juara Umum BC Radjawali Indonesia Cup 1. Mr. Ranggi bersama team langsung merayakan kemenangannya pada saat itu juga di lapangan.

Tropi mewah nan eksklusif pun berhasil diraih oleh Valentino Team. Hasil ini pun menambah catatan apik bagi Mr. Ranggi tiga kali berturut-turut menjadi juara umum di even akbar nasional.

 

TWISTER GOLD, salah satu pakan burung yang disebut paling cocok untuk murai batu, hwamey, anis merah, kacer oleh para kicaumania yang sudah mencoba dan kemudian terus memakainya, termasuk untuk jenis burung pemakan serangga lainnya. Tersedia juga TWISTER SEAWEED, ANTI STRES, MASTER, serta TWISTER TROTOLAN untuk meloloh pemakan serangga dan TWISTER BUBUR untuk meloloh pemakan bijian.

INGAT! Sekarang sudah tersedia kupon/voucher hadiah langsung tanpa diundi dalam kemasan semua varian TWISTER (burung berkicau, lovebird, perkutut, merpati) dan/atau NICE (anjing, kucing). Dapatkan ratusan hadiah menarik seperti kompor gas, kulkas, TV LCD, sepeda MOTOR, hingga MOBIL baru. Berlaku sampai 31 Desember 2021. (Kupon yang baru diterima setelah 31 Desember, tetap berlaku, hadiah bisa diurus lewat kios/agen tempat membeli pakan tersebut)

 

“Puji tuhan, berkat kerjasama tim dan support dari rekan-rekan kicaumania, kita meraih hasil yang diharapkan. Semoga makin memotivasi saya untuk berdedikasi demi kemajuan dunia perburungan di Indonesia,” pungkas Mr. Ranggi.

Tahun depan, 23 Januari 2022, Radjawali Indonesia juga punya event akbar di Lampung, Raden Inten Cup II. Gelaran ini awalnya digagas oleh Hendry Ali bersama PBI pada awal dekade 2000-an, sebelum bermunculan EO-EO baru. Di hari yang sama, juga ada gelaran Bali Fiesta Cup II bersama PBI di Denpasar.

 

 

Bagi Anda para pembaca burungnews.com, kabar gembira senantiasa disampaikan terus menerus. Saat ini, kesempatan semakin terbuka luas bisa meraih MOBIL, MOTOR, dan ratusan hadiah menarik lainnya, langsung tanpa diundi.

Beli terus TWISTER (burung berkicau, lovebird, merpati) dan/atau NICE (kucing, anjing). Perhatikan baik-baik saat membuka kemasan, siapa tahu Anda yang beruntung mendapatkan kuponnya. Kupon yang diterima setelah 31 Desember 2021 tetap berlaku.  [denny, maltimbus]

 

BROSUR DAN AGENDA LOMBA, KLIK DI SINI

 

PERTAMA di Surabaya dan Jawa Timur, lomba menyediakan DUA UNIT MOBIL! Siapkan jagoan Anda, tiket A dan B @ hanya 2,5 juta (36-G). Untuk brosur lengkapnya, KLIK DI SINI.

 

SUASANA LAPANGAN LOMBA

 

 

 

BARU... TOPSONG PREMIUM, mengandung enzim alami serangga, burung lebih gacor, daya tahan lebih tinggi. Tersedia TOPSONG PREMIUM ANIS MERAHMURAI BATUHWAMEY (PREMIUM GOLD), LARK / BRANJANGANMINI PELETBEO.

Segera dapatkan di kios langganan Anda, buktikan perbedaannya.

 

 

KATA KUNCI: radjawali indonesia cup 1 valentino team mr ranggi

MINGGU INI

AGENDA TERDEKAT

Developed by JogjaCamp