Lawu milik Ega Prayudi dari Bhayangkara Delta, sukses merengkuh hasil apik merebut dua gelar juara pertama pada Launching SKN di gantangan AJB BC, Bangah Sidoarjo. Tembakan roll speed mampu membawanya merebut juara di kelas Perang Bintang.
Nama Leonis sebelumnya lebih banyak dikenal di wilayah Pantura Timur, mulai Semarang, Demak, Kudus, Jepara, Pati. Namun sekarang, kicaumania di sisi tengah dan selatan mulai mengenalnya dengan baik.
Branjangan Reborn dan Jaya Badeg milik Edu EF Jogja berhasil mencetak dua kali podium pertama alias double winner di Piala Pradana. Edu EF Jogja juga berhasil memborong banyak gelar juara melalui Sonic, Palapa, Supernova, dan Iconic.
“Kalah, beli lagi | Kalah, beli lagi | Kalah, beli lagi | Kalah lagi, ya diburke burunge” Story tentang Robert Pantau itu langsung viral di media sosial. Apa yang sebenarnya terjadi? Benarkah Ra Umum dibeli setelah gaco miliknya kalah?
Surya Gemilang Enterprise bakal menggelar lomba burung berkicau spektakuler pada Minggu, 21 Februari 2021 besok, di Jalan Raya Hankam Pondok Gede Bekasi. Gelaran yang bertajuk SG Cup 1 tersebut diprediksi akan disambangi oleh kicaumania ...
Even yang berlangsung di Kompleks Pasar Komoditi Cilongok, Rabu (17/2) berlangsung meriah meskipun tanpa persiapan, karena masih dalam masa pandemi Covid-19.
Tunjukkan keterampilannya secara apik, 2 amunisi kesayangan Henry berhasil dominasi sesi cucak hijau di gelaran RGN Brawijaya Road To Iwan Tropi Cup 3, Surabaya kemarin Minggu (14/02).
Apa tipsnya hingga Matahari Sakti bisa memenangkan dua kelas utama yang menyediakan hadiah sepeda motor? Optimis dan yakin, begitu kata Teddy. Tidak asal omong, Tedy sudah menyuruh krunya bawa dua helm buat persiapan awal.
Cucak hijau Prabu Siliwangi tampil menawan hingga nyaris juara 1 sebanyak dua kali. Murai batu Semeru milik H Anto NS BC masih perkasa di kelas utama G25. Sedang love bird Anak Lanang milik Mr Reza Kediri berjaya di sesi Fighter A dan Reguler A.
Murai batu Panglima andalan Sinom SF sukses membawa dua tropi, yaitu juara 2 dan 3 di 2nd Anniversary MMM, Minggu, 14 Februari 2021, yang berlokasi di Lapangan Tembak Yonif Raider 503, Mojokerto.
Seduluran Kicau Nusantara (SKN) melaunching gelaran dengan konsep fairplay, nyaman, tanpa teriak dengan tiket terjangkau buat murai batu mania, Minggu, 14 Februari 2021 di gantangan AJB BC, Jalan Puskesmas, Bangah, Sidoarjo.
Setelah sukses breeding Kenari postur bongsor, jenis AF, F1, F2, dan YS, Adi Santoso mulai beralih ke murai batu. Jumlah kandangpun mencapai 20 petak, dan yang produksi ada 15 indukan.
Seperti namanya, cucak hijau Heboh langsung menghebohkan saat tampil di Piala Pradana Klaten, 14 Februari 2021. Mereka yang melihat langsung aksinya benar-benar dibuat geleng-geleng kepala. Penasaran? Tonton vidio aksinya di akhir artikel ini.
Kamudo gaco Opik dari Dumajah Bangkalan Madura sempat ada yang nawar setelah meraih hasil juara 1 dan 2 pada kelas murai batu, pada kontes rutin BnR AKBP Kalijudan Surabaya, Minggu, 14 Februari 2021.
Piala Pradana benar-benar menjadi ajang pertarungan kenari papan atas dari Jogja, Solo Raya, Jawa Timur, bahkan juga berdatangan dari blok barat. Nama Van Gendt mencuat namanya setelah memenangi kelas utama 36-G.
Kemenangan cucak hijau Panglima dan murai batu Zulkarnaen di kelas BOB, membuat kicaumania teringat dua tahun silam. Pasalnya, dua gaco ini adalah bintang lapangan yang menjadi langganan bertengger di podium puncak.
Soft Opening gantangan F 1 BC pada Senin, 15 Februari 2021 berlangsung tertib. Gantangan Golden BC yang berlokasi di belakang Koramil Kedungkandang-Malang menjadi laga pembuka pada gelaran kali ini.
Kenari mania dari berbagai daerah khususnya Jabodetabek menyerbu lapang Samsat BSD Serpong Tangerang Selatan, Minggu 14 Februari 2021. Di sinilah berlangsungnya hajatan Bonafide Indonesia Community (BIC) Cabang Tangerang.
Empat kelas dilombakkan pada Launching SKN (Seduluran Kicau Nusantara) dengan konsep fairplay, tanpa teriak serta tiket terjangkau. Lomba burung berkicau yang ditutup dengan kelas Perang Bintang berjalan sukses dan lancar. Siapakah pemenangnya?
Belum lama ini, Branjangan Indonesia Brantas feat KKBI menggelar Kopdarnas Branjangan Nusantara. Event benar-benar sukses dan meriah, dihadiri para branjes dari berbagai daerah di tanah air.