JURI BINTANG JMB BC

SPESIAL HALAL BIHALAL BINTANG JMB BC PARE-KEDIRI

Anis Merah Alif Bata, Kenari Raja Hipnotis, dan MB Gembung Badak Hitam Double Winner

Kelas murai batu gembung menjadi kelas yang menarik di Spesial Halal Bihalal Bintang JMB, bahkan di latberan pun kelas ini rutin naik. Badak Hitam mencetak double winner di kelas gembung. Hal yang sama juga terjadi di kelas anis merah yang mana Alif Bata juara 1 sebanyak dua kali, yang juga diikuti oleh kenari Raja Hipnotis yang juara 1 dan 1.

Spesial Halal Bihalal Bintang JMB, Rabu, 26 Mei 2021, yang dikawal langsung Arik Ganam, selaku penanggungjawan gantangan ini boleh dibilang cukup sukses dan lancar. Gelaran yang tanpa teriak itu di antaranya dihadiri kicaumania dari Ngantang, Nganjuk, Tulungagung, dan Jombang.

 

 

SCOOPY MILIK HENDRIK ARI WONO SF BERHASIL MERAIH BURUNG TERBAIK CUCAK HIJAU

 

Di kelas cucak hijau, ada Scoopy milik Hendrik dari Wono SF yang nyaris saja mencetak double winner. Karena poinnya yang tinggi dibandikan cucak hijau lain, Scoopy akhirnya berhak menyandang gelar sebagai juara burung terbaik.

Sedang di kelas murai batu juara burung terbaik diraih Caisar milik M Sukron dari Tomat SF. Sementara itu juara burung terbaik murai batu gembung diraih Badak Hitam milik Bos Samyo dari Khatulistiwa SF mencetak juara 1 sebanyak dua kali.

 

BARU... TOPSONG PREMIUM, mengandung enzim alami serangga, burung lebih gacor, daya tahan lebih tinggi. Tersedia TOPSONG PREMIUM ANIS MERAHMURAI BATUHWAMEY (PREMIUM GOLD), LARK / BRANJANGANMINI PELETBEO.

Segera dapatkan di kios langganan Anda, buktikan perbedaannya.

 

Di kelas Love bird M2 A, ada Via vallen milik Bagus dari Surowono yang mampu juara 1. Di juara 2 direbut Solasi milik H. Dony F dari Antasari BC. Sedangkan juara 3 direbut Waris milik Abid dari BST. Di kelas Love bird Fighter A, ada Abah Chan andalan Widodo berhasil tampil dominan dan ditetapkan sebagai juara 1.

Di kelas anis merah, ada Alif Bata andalan H Taufik dari Jombang yang tampil dominan di sesi A dan B hingga di dua sesi ini mampu juara 1. Alif Bata tampaknya mulai stabil dan mulai bisa mengantikan Alipen yang merupakan gaco andalan lain H Taufik.

 

JAWARA KENARI A

 

Sementara itu di kelas kenari, ada Raja Hipnotis yang juga berhasil juara 1 sebanyak dua kali. Dengan hasil yang pasitif ini gaco andalan Gerigor dari Dua Bahrul Ulum Cup Malang ini bahkan berencana melawat ke Piala Walikota Malang pada 30 Mei mendatang.

Di kelas cendet yang naik sampai dua sesi, ada Bara Timur dan Perisai yang bergantian di puncak podium. “Perisai makin baik tampilannya daripada waktu tampil di Latpres Akbar Pendopo BC Jombang yang lalu. Kemungkina akan saya bawa ke Walikota Malang,” ucap Abah Dwi Jalu.

 

KOMUNITAS ANIS MERAH KEDIRI AMK

 

Di akhir gelaran, panitia mengucapkan terimakasih kepada semua yang hadir untuk meramaikan gelaran Latber spesial Halal Bihalal Bintang JMB BC dan selalu mentaati protokol kesehatan. Panitia juga tidak lupa meminta maaf barangkali ada sesuatu yang kurang berkenan selama gelaran berlangsung. [WAWA]

AGENDA & BROSUR LOMBA, KLIK DI SINI

 

 

JAWARA MURAI BATU VIP

 

JAWARA MURAI GEMBUNG VIP

 

TWISTER GOLD, salah satu pakan burung yang disebut paling cocok untuk hwamey, murai batu, anis merah, kacer oleh para kicaumania yang sudah mencoba dan kemudian terus memakainya termasuk untuk jenis burung pemakan serangga lainnya. Tersedia juga TWISTER SEAWEED, ANTI STRES, MASTER, serta TWISTER TROTOLAN untuk meloloh pemakan serangga dan TWISTER BUBUR untuk meloloh pemakan bijian.

INGAT! Sekarang sudah tersedia kupon / vocher hadiah langsung tanpa diundi dalam kemasan semua varian TWISTER. Dapatkan ratusan hadiah menarik seperti kompor gas, kulkas, TV LCD, sepeda motor, hingga mobil baru. Berlaku sampai 31 Desember 2021.

 

JAWARA LOVE BIRD FIGHTER A

 

JAWARA LOVE BIRD M2 A

 

 

JAWARA CENDET A

 

JAWARA CUCAK HIJAU VIP

 

Apapun problem "bunyi" pada burung Anda, dari mulai MACET sampai hanya mau tampil angot-angotan, berikan MONCER-1, tunggu beberapa hari, langsung JOSS.

 

 

 

 

 

BERITA LAINNYA

KATA KUNCI: spesial halal bihalal bintang jmb bc pare-kediri anis merah alif bata kenari raja hipnotis mb gembung badak hitam

MINGGU INI

AGENDA TERDEKAT

Developed by JogjaCamp