BERITA LOMBA

MAHARAJA KOBLEN – SURABAYA: CH Birajuda Nyaris Hatrik, Cendet Warior Segel 2 Kemenangan

Jumat, 04 April 2025

Cucak hijau Birajuda milik H Rossi hampir meraih tiga kemenangan atau hatrik pada gelaran Spesial Jum'at Lebaran di gantangan Maharaja Koblen - Surabaya, Jum'at, 04 April 2025. Sedangkan cendet Warior milik Mega MW sapu bersih semua gelar kejuaraan. ...

PIALA KI AGENG PANDANARAN, #3: Family Ayahe, 24 Tahun Sekeluarga Kompak Main Burung

“Cek cek cek…” seorang ibu paruh baya membunyikan suara dari mulitnya, untuk memberi aba-aba ke burung yang sedang bertarung di gantangan, supaya mau berkicau. Hubungan emosionalnya tampak begitu dalam dengan si burung yang berada di sangkar kuning


NIGHT JAGGER SPESIAL KAMIS CERIA - SURABAYA: Gempa Bumi Hatrik Juara Pertama + Data Juara

Latpres hari Kamis Gantangan Night Jagger, menjadi saksi kehebatan Gempa Bumi milik Henry EW yang sukses merebut hatrik juara pertama pada sesi murai batu C, D, dan E yang berlangsung di UNMER (Universitas Merdeka) Surabaya.


DATA JUARA INDEPENDEN SKMM MOJOKERTO: MB Tapak Sakti Juara 1 dan 3, CSS Menuju Even Festival Cendet Majapahit 3

Di tengah angin yang berhembus cukup kencang, pada Kamis, 28 November 2024, lomba burung yang berlokasi di Independen SKMM, TBI Kota Mojokerto, tetap berjalan. Jumlah peserta memang tidak sebanyak hari sebelumnya, namun ...


KALASAN BERSATU 7 + DATA JUARA, #2: Qiu-Qiu Masih Tangguh, Kharisma Tak Terbendung Lanjut Umi Kasum Cup

Kalasan Bersatu memasuki episode ke-7, semakin meriah dan diterima oleh kicaumania Jogja dan sekitarnya. Begitu tinggi antusiasme peserta, panitia bahkan sampa harus menambah kelas.


PIALA KI AGENG PANDANARAN SEMARANG, #2: Bangganya Mr. G, MB Mulyo-No Kembali Menghibur Kicaumania Semarang

Tampilnya Mulyo-No di Piala Ki Ageng Pandanaran di Semarang, Minggu 24 November 2024, benar-benar bisa menghibur para kicaumania yang hadir dan menonton. Sesuatu yang tentu juga membuat si empunya, Mr. G, merasa bangga.


DATA JUARA RMI MAHARAJA KOBLEN - SURABAYA (RABU, 27 NOVEMBER 2024)

Murai batu Sotoloyo milik Subairih dari Surabaya, pantas menjadi bintang lapangan. Bermain tiga sesi Sotoloyo nyaris menyapu bersih semua gelar sebagai juara 1, 1 dan 2 pada latber rutin RMI Maharaja Koblen - Surabaya pada hari Rabu, 27 November 2024.


DATA JUARA INDEPENDEN SKMM - SELASA, 26 NOVEMBER 2024

Hanya bertajuk latber rutin, namun lomba burung yang berlokasi di Independen SKMM, TBI Kota Mojokerto, Selasa, 26 November 2024 jumlah pesertanya lumayan banyak. Antusiasme kicaumania terhadap gantangan ini sangat luar biasa.


GOMBEL CANARY PARTY SEMARANG: Semar Sakti dan Sagaya Menangi Kelas Tantangan, Sinar Jaya Tampil Mempesona

Kenari Semar Sakti (H. Ricky Lembu Mulyo) dan Sagaya (KLX Team) berhasil meraih podium pertama di kelas Kenari Tantangan Gombel Canary Party. Tampil mempesona, Sinar Jaya milik Bakul SF meraih juara 1, 1, 2, dan 2.


PURWODADI ALLSTAR: Perang Bintang Tersaji di Kelas Murai Batu, MB Siliwangi, PS, dan Le Minerale Jadi Pusat Perhatian

Diikuti oleh gaco-gaco hebat dari berbagai kota, kelas murai batu di Purwodadi Allstar menjadi ajang perang bintang sekaligus adu kualitas gaco. Di kelas utama, murai batu Siliwangi, PS, dan Le Minerale jadi pusat perhatian. Siapakah pemenangnya?


PAGUYUBAN JURI SOLO RAYA BERMARTABAT: MB Jaguar Bawa Pulang Hadiah Motor, Ki Demang Makin Stabil, Satria Muda Dominasi Kelas Cendet

Penampilan maksimal murai batu Jaguar di kelas utama Murai batu Bermartabat berhasil mengantarkan amunisi milik Mr. Deny R2 Team ini keluar sebagai pemenang dan berhak membawa pulang hadiah satu unit sepeda motor.



KOPDAR SPM SRAGEN: Halilintar Double Winner, Black Mamba Menangi Kelas Utama

Penampilan oke murai batu Black Mamba di kelas utama Murai Batu SPM berhasil mengantarkan amunisi milik Bang Jee keluar sebagai pemenang dan berhak atas hadiah sepeda motor. Meraih double winner, murai batu Halilintar comeback di jalur juara.


KONEKSI COFFEE CUP 1: Berlangsung Meriah, Wisanggeni, Themoxs, dan Hellboy Borong Juara

Aksi borong juara terjadi pada gelaran Koneksi Coffee Cup 1 Sragen. Tercatat empat burung meraih double winner. Diantaranya ada cucak hijau Themoxs, kacer Hellboy, murai batu Wisanggeni dan Seruling.


KALASAN BERSATU 7 + DATA JUARA, #1: Kacer Naga Bonar Terus Melesat, MB Oase Datang dari Ibu Kota Menggetarkan.

Sempat diguyur hujan deras menjelang akhir lomba, gelaran Kalasan Bersatu #7 pada Minggu 24 November 2024 berjalan meriah. Kacer Naga Bonar paska mabung terus berkibar. MB Oase yang baru datang dari ibu kota Jakarta tampil mengkilap.


KJI FEAT ZARAFA ARENA BUMIAYU-BREBES: Black Stone dan Jhon Boy Bikin Kejutan, Naruto dan Raja Ampat Stabil

Event KJI (Koalisi Juri Independent) bersama Zarafa Arena berakhir sukses pada Minggu, 24 November 2024. Black Stone dan Jhon Boy tampil mengejutkan dengan meraih puncak juara di kelas murai batu.


KOPDAR SKN XXI - SURABAYA, #5: Tua-Tua Keladi Nyaris Hatrik, Cakra & Bento Boyong 3 Piala

Dua amunisi H Taufan yaitu Cakra dan Bento nyaris meraih hatrik dengan menggondol tiga piala pada gelaran Kopdar SKN XXI di gantangan Night Jagger Unmer, Surabaya Minggu, 24 Noember 2024.


DATA JUARA RMI BRAWIJAYA REBORN - SURABAYA (MINGGU, 24 NOVEMBER 2024

Anis merah Lonte milik Hari Merah dari Huru-Hara Team pantas dinobatkan menjadi bintang lapangan, usai meraih tiga kemenangan alias hatrik pada gelaran RMI Brawijaya Reborn di lapangan Kodam V Brawijaya, Surabaya Minggu, 24 November 2024.


KOPDAR SKN XXI - SURABAYA, #4: Satria Kecil & Wijaya Sakti, Sukses Meraih 3 Piala

Tidak pernah zonk dalam setiap kali berlomba di wilayah timur, Satria Kecil dan Wijaya Sakti milik Tedy Huang dari Jensina Team berhasil membawa pulang 3 piala pada gelaran Kopdar SKN XXI di gantangan Night Jagger Unmer, Surabaya.


KOPDAR SKN XXI - SURABAYA, #3: Merah Putih Punya H Kemas, Dipinang Jalu Sebesar 200 Juta + Video

Mampu tampil bagus serta bisa meraih juara di kelas Tangguh, Merah Putih benar-benar bisa memikat hati Jalu anak dari Pak Dwi Jalu dari Kediri untuk membelinya sebesar 200 Juta pada gelaran Kopdar SKN XXI di gantangan Night Jagger Unmer, Surabaya.


KOPDAR SKN XXI - SURABAYA, #2: Berkat Pangkringan Basah, Lambada Reborn Konsisten Juara + Video

Dengan pangkringan yang basah, penampilan Lambada Reborn selalu konsisten meraih juara. Itu dibuktikan pada Kopda SKN ke 21 bisa merebut juara di kelas utama di gantangan Night Jagger Universitas Merdeka (Unmer) Minggu, 24 November 2024.


KOPDAR SKN XXI SURABAYA, #1: Jhonkey Mulai Juara di Luar Kota, Satu Peringkat di Bawah Singo Edan Tiket 1.100K

Menuai antusiasme kicaumania yang luar biasa, Kopdar SKN XXI, yang diadakan di gantangan Night Jegger Surabaya, Minggu, 24 November 2024 berjalan lancar, tertib, dan tanpa kendala meski sempat diguyur hujan lebat.


MINGGU INI

AGENDA TERDEKAT

Developed by JogjaCamp