ANNIVERSARY GANTANGAN PASAR GAWOK
GANTANGAN PASAR GAWOK
Diliput oleh burungnews.com
GANTANGAN PASAR GAWOK
Diliput oleh burungnews.com
Turun perdana setelah mabung, murai batu MB Tix-Tox (Mr. Dodo Fado SF) dan Mega Jaya (Mr. Pay) berhasil meraih podium pertama di kelas Murai Batu Tantangan 16-G A dan B. Siapakah mereka dan apa keistimewaannya?
Anniversary Gantangan Pasar Gawok yang diadakan pada Sabtu, 29 Juni 2024 berlangsung ramai dan meriah. Diikuti oleh pemain-pemain dari berbagai daerah, event yang diprakarsai oleh Mr. Faisal dan Bambang ini hadirkan laga seru dan menarik.