DATA JUARA PIALA DANJEN KOPASSUS

DATA JUARA PIALA DANJEN KOPASSUS

MB Mahameru Menangi Kelas Utama, Duta Piala Pakualam dan Agung AWS SF Cirebon Raih Juara Umum

Murai batu Mahameru milik Alex HK keluar sebagai pemenang di kelas utama Murai Batu Ring Danjen di Piala Danjen Kopassus. Mendulang poin tertinggi di akhir lomba, Duta Piala Pakualam dan Agung AWS SF Cirebon keluar sebagai juara umum.

Diikuti kurang lebih 1000 peserta, lomba burung berkicau Piala Danjen Kopassus yang dilaksanakan pada Minggu, 15 Mei 2022 di Markas Grup 2 Kopassus Kandang Menjangan, Kartasura berjalan sukses. Diiikuti oleh tokoh-tokoh perburungan dari berbagai kota, lomba kali ini hadirkan pertarungan berkelas di setiap sesinya.

Setelah ini sejumlah gelaran akan kembali digelar oleh PBI, mulai dari Piala Bupati Jepara (22/5), Lokal Terkendali PBI Grobogan (Kamis, 26/5), Piala Sukowati Sragen (Kamis. 26/5), hingga Piala Pakualam Yogyakarta (19/6).

 

TWISTER GOLD, salah satu pakan burung yang disebut paling cocok untuk murai batu, hwamey, anis merah, kacer oleh para kicaumania yang sudah mencoba dan kemudian terus memakainya, termasuk untuk jenis burung pemakan serangga lainnya. Tersedia juga TWISTER SEAWEED, ANTI STRES, MASTER, serta TWISTER TROTOLAN untuk meloloh pemakan serangga dan TWISTER BUBUR untuk meloloh pemakan bijian.

 

Di luar PBI sejumlah gelaran yang begitu menantang juga sudah menanti. Mulai dari Wawan BRi Cup 2 Magetan (22/5, Hitam Puith Cup 4 Solo (5/6), hingga Gubernur Jabar Cup (12/6) di Bandung.

Wawan BRI Cup menawarkan sesuatu yang sangat menantang dan berani, tiap juri harus membuat ajuan koncer secara terbuka dengan menulis langsung di papan. Ajuan difilter dengan rekap dulu, barulah burung yang diajukan oleh setidaknya 3-4 orang masuk nomunasi dan berhak dapat koncer A atau B, ajuan 1 hibuang.

 

 

Set lapangan, jarak antara peserta dan burung sangat dekat, nomor gantangan diundi langsung menjelang lomba, durasi penilaian layak antara 7-10 menit, serta media diberikan akses bebas supaya bisa ikut menjalankan fungsi sebagai penjaga atau pengawas secara tidak langsung.

Sementara itu, Gubernur Jawa Barat Cup (12/6) membuka atau mengubah cukup banyak kelas yang awalnya potongan, menjadi Losgan, atau berapa pun peserta hadiah dijamin bongkar. Panitia pun memberikan tanda-tanda bila kelas yang awalnya hadiah bersyarat akan diubah menjadi Losgan akan terus ditambah.

Berikut ini data juara dan galeri Piala Danjen Kopassus

 

KOLONEL SABDONO. KOMANDAN GRUP 2 KOPASSUS

 

MAYOR INF ARIF. KOMANDAN BATALYON

 

Khusus buat kicaumania yang tak mau juara tapi harus setor odengan, atau yang bosen kalah dari burung odengan... ke Wawan BRI Cup 2 tempat paling cocok, Minggu 22 Mei 2022. Segera Hubungi Mbah Cengoh, 0813.2923.8484.

G-24, Juri 4 orang, 4 blok, tanpa korlap, ajuan koncer A-B-C terbuka, difilter dengan rekap secara terbuka, ajuan sendirian dibuang, peserta dekat gantangan/burung, akses media bebas (ikut mengawasi lomba). Tak ada yang seberani di sini!

BROSUR LENGKAP DAN JADWAL TERBARU, KLIK DI SINI

 

BAGYA RAHMADI. KETUA PBI

 

BINTANG PRADANA

 

Gubernur Jabar Cup, 12 Juni 2022. Event yang bakal meledak, jangan sampai Anda tidak menjadi saksi sejarah besar ini. KLIK DI SINI selengkapnya. 

 

JURI PIALA DANJEN KOPASSUS

 

ALEX HK. MB MAHAMERU MENANGI KELAS UTAMA

 

AGUNG AWS SF. JUARA UMUM SF

 

DUTA PIALA PAKUALAM. JUARA UMUM BC

 

KRU AGUS PIA KEDIRI. CH MODRIC RAIH DOUBLE WINNER

 

 

Apapun problem "bunyi" pada burung Anda, dari mulai MACET sampai hanya mau tampil angot-angotan, berikan MONCER-1, tunggu beberapa hari, langsung JOSS.

 

 

BARU... TOPSONG PREMIUM, mengandung enzim alami serangga, burung lebih gacor, daya tahan lebih tinggi. Tersedia TOPSONG PREMIUM ANIS MERAHMURAI BATUHWAMEY (PREMIUM GOLD), LARK / BRANJANGANMINI PELETBEO.

Segera dapatkan di kios langganan Anda, buktikan perbedaannya.

 

 

KATA KUNCI: piala danjen kopassus

MINGGU INI

AGENDA TERDEKAT

Developed by JogjaCamp